eDimensi Arsitektur Petra
Vol 5, No 2 (2017): Juli 2017

Galeri Perkembangan Kota Surabaya di Surabaya

Irene Felicia Wijaya (Unknown)



Article Info

Publish Date
19 Mar 2019

Abstract

Galeri Perkembangan Kota Surabaya di Surabayamerupakan fasilitas yang mewadahi penyediaan informasimengenai perkembangan Kota Surabaya, sejak jamanprakolonial hingga perencanaan Kota Surabaya di masadepan. Fasilitas ini didesain sebagai pengingat terhadapsejarah perkembangan Kota Surabaya, sekaligus untukmempertahankan identitasnya. Selain itu, diharapkan fasilitasini dapat menjadi sarana rekreasi alternatif dengan berbagailapisan masyarakat dan wisatawan sebagai targetpengunjung, tidak hanya wisatawan lokal namun jugawisatawan asing. Galeri ini didesain dengan konsep memilikibeberapa galeri tematik sesuai alur sejarah perkembanganKota Surabaya melalui sudut pandang kota secara fisik(morfologi), sehingga pengunjung yang datang diharapkandapat memahami sejarah perkembangan Kota Surabaya danmenjadikannya pembelajaran untuk mengatasipermasalahan di masa depan. Pendekatan desain simbolikdipilih untuk memperkuat karakter alur sejarah ke dalamdesain arsitektur, yang didukung oleh pendalaman desainkarakter ruang pada ruang-­ruang interior yang akan dilaluipengunjung.

Copyrights © 2017