Metalingua: Jurnal Penelitian Bahasa
Vol 14, No 1 (2016): METALINGUA, EDISI JUNI 2016

Pengantar Semiotika: Tanda-Tanda dalam Kebudayaan Kontemporer

nfn Nengsih (Unknown)



Article Info

Publish Date
07 Mar 2018

Abstract

Komunikasi ialah pengiriman danpenerimaan pesan yang disampaikan penuturkepada petutur. Dalam berkomunikasi manusiamenggunakan bahasa mereka masing-masing.Bahasa adalah sistem tanda yang mengungkapkangagasan (Saussure, 1969 dalam Zaimar, 2008:3).Pernyataan de Saussure tersebut memilikikontemplasi bahwa sebuah sistem tandamerupakan unsur pengganti untuk menjelaskan hallain. Oleh karena itu, tanda memerlukaninterpretasi bahasa untuk mengungkapkannya.Bahkan, bahasa merupakan tanda atau sign itusendiri.

Copyrights © 2016






Journal Info

Abbrev

metalingua

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

METALINGUA is a journal aiming to publish literary studies researches, either Indonesian, local, or foreign literatures. All articles in Metalingua have passed reviewing process by peer reviewers and edited by editors. METALINGUA is published by West Java Balai Bahasa twice a year, in June and ...