Ketenagalistrikan dan Energi Terbarukan
Vol 8, No 2 (2009): KETENAGALISTRIKAN DAN ENERGI TERBARUKAN

SIMULASI DAN ANALISIS AERODINAMIK DAN STRUKTUR DESAIN BILAH TURBIN ANGIN 100 KW DENGAN ENGINEERING FLUID DYNAMIC (EFD)

Hesty, Nurry Widya (Unknown)
Zulkarnain, Zulkarnain (Unknown)



Article Info

Publish Date
08 Aug 2018

Abstract

Desain bilah turbin angin kapasitas daya 100 KW beserta simulasi dan analisis aerodinamik dan struktur yang optimal dan sesuai dengan karakteristik angin di Indonesia telah dilakukan dengan menggunakan perangkat lunak Engineering Fluid Dynamic (EFD). Desain bilah turbin ini adalah berjenis Twisted-blade. Berdasarkan hasil simulasi aerodinamik efisiensi maksimumnya adalah sebesar 22.3% pada putaran 38 rpm dan pada daya rotor sebesar 87,9kW. Dari hasil Integrity test terhadap prototipe bilah turbin 100kW ditunjukan bahwa faktor keamanan terkecil untuk desain ini adalah 1.68125, artinya desain dengan menggunakan material GRFP (Glass Reinforced Fiber Plastic) memiliki kekuatan yang cukup untuk menahan pembebanan yang terjadi selama pengoperasian bilah; Aerodynamic simulation and analysis of 100 KW blade design has been studied from the optimum design due to wind characteristic in Indonesia using the EFD (Engineering Fluid Dynamic) Simulation Software. The kind of this blade design is twisted. The aerodynamic simulation showed the design has 22.3% for optimum efficiency at 38 rpm and 87.9kW of rotor power. The integrity test result gives the lowest safety factor for this design is 1.68125. It means the design has quite strength to hold every load during operation when using GRFP (Glass Reinforced Fiber Plastic) at material.

Copyrights © 2009






Journal Info

Abbrev

ket

Publisher

Subject

Electrical & Electronics Engineering Energy

Description

Ketenagalistrikan dan Energi Terbarukan merupakan jurnal ilmiah yang berisi hasil penelitian/kajian dibidang ketenagalistrikan, energi baru, terbarukan, dan konservasi energi. Diterbitkan melalui proses review oleh Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Ketenagalistrikan, Energi Baru, ...