JENTERA: Jurnal Kajian Sastra
Vol 2, No 2 (2013): Jurnal Jentera

IDENTITAS DAN WARNA LOKAL DALAM SASTRA MADURA MODERN

Mashuri Mashuri (Unknown)



Article Info

Publish Date
14 Jun 2017

Abstract

Kajian terhadap sastra Madura modern ini menggunakan pendekatan studi kultural (cultural studies). Tujuannya untuk menggali identitas, karakter, dan warna lokal Madura dalam karya sastra yang ditulis generasi kiwari. Teks dalam sastra Madura modern menyimpan sebuah transisi diskursif sepanjang sejarah kemunculan karya tersebut dan kultur masyarakatnya. Karya tersebut memiliki beragam cara pandang dan mode deskripsi terhadap lokalitasnya, baik itu yang berupa ruang budaya, manusia, ingatan kolektif, konflik komunal maupun aspek kemanusiaan dengan segala pergulatannya. Dalam karya itu, terdapat pembacaan pada kekhasan identitas dan lokalitasMadura, baik itu yang hablur dalam kultur maupun tersengal di ranah sosial. Identitas itu tidak statis.

Copyrights © 2013






Journal Info

Abbrev

jentera

Publisher

Subject

Languange, Linguistic, Communication & Media

Description

JENTERA is a literary research journal published by Badan Pengembangan and Pembinan Bahasa, Ministry of Education and Culture. Jentera publishes the research articles (literary studies and field research), the idea of conceptual, research, theory pragmatice, and book reviews. Jentera publishes them ...