ABSTRAK Seni Pertunjukan biasanya disajikan dengan menggunakan konsep dan bentuk yang khas, seperti halnya Wayang Wong Priangan yang termasuk drama tari tradisi di wilayah budaya Priangan, Provinsi Jawa Barat. Terdapat sejumlah aspek pertunjukan yang khas dan membaku, yaitu adanya pelaku, lakon, unsur dramatik dan susunan penyajian, tari, antawacana, narasi dalang, karawitan, tata busana dan rias, serta tata pentas. Kata Kunci: Wayang Wong Priangan, Drama Tari, Pertunjukan. AbstractPerforming arts is usually presented using unique concepts and forms, such as Wayang Wong Priangan which is included in traditional dance drama in the cultural area of Priangan, West Java Province. There are a number of typical, plays, dramatic elements and the composition of presentation, dance, antawacana, narration of the puppeteer, karawitan, costume, make up, and stage. Keywords: Wayang Wong Priangan, Dance Drama, Performiance.
Copyrights © 2016