JURNAL AKUNTANSI DAN MANAJEMEN MUTIARA MADANI
Jurnal Mutiara Madani merupakan jurnal yang diterbitkan oleh Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Nganjuk. Jurnal ini terbit dua kali dalam setahun yaitu bulan Juli dan Desember. Jurnal ini memfokuskan pada publikasi hasil penelitian dan artikel ilmiah tentang ilmu Akuntansi dan Manajemen baik kuantitatif maupun kualitatif.