Kompleksitas: Jurnal Ilmiah Manajemen, Organisasi, dan Bisnis
Jurnal KOMPLEKSITAS merupakan jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh LPPM ITB Swadharma. Jurnal ini berisi karya ilmiah dengan bidang kajian penelitian meliputi: Manajemen SDM, Manajemen Keuangan, Manajemen Strategis, Manajemen Operasi, Manajemen Perubahan, Manajemen Pengetahuan, Perilaku Organisasi, Kewirausahaan, Bisnis Digital, Sistem Informasi Bisnis