Jurnal Komputer dan Teknologi (JUKOMTEK)
Jurnal Komputer dan Teknologi (JUKOMTEK) e-ISSN 2961-9009 dan p-ISSN 2963-1289 merupakan jurnal ilmiah. Jurnal ini berisi tentang karya ilmiah bersifat open access, dan jurnal ilmiah nasional yang mempublikasikan artikel ilmiah hasil penelitian dalam ruang lingkup bidang ilmu komputer serta aplikasi informatika untuk pengembangan TIK. Frekuensi Terbit: 2 kali setahun (bulan Januari dan Juli).