RESTITUSI : Jurnal Riset Perpajakan
RESTITUSI Jurnal Riset Perpajakan merupakan karya penelitian untuk menerbitkan artikel yang melaporkan hasil Ilmu Perpajakan. RESTITUSI Jurnal Riset Perpajakan mengundang manuskrip tentang berbagai topik Ilmu Perpajakan, namun tidak terbatas pada fungsional Ilmu Perpajakan; Akuntansi Perpajakan; Tax Planning; dan elektronik Tax.