Journal of Architecture, Research and Innovation
Jurnal ini berfokus pada kajian-kajian di bidang Arsitektur dalam bidang Sejarah, Teori dan Kritik Arsitektur, Perancangan Kota, Perumahan dan Permukiman, Sains Bangunan, Perancangan Arsitektur dan Desain, Interior, Lansekap, Pendidikan Arsitektur, Arsitektur Nusantara, Kebencanaan, juga kajian-kajian interdisipliner yang berkaitan dengan bidang-bidang tersebut