JIKUM: Jurnal Ilmu Komputer
JIKUM: Jurnal Ilmu Komputer menerbitkan artikel dalam Bahasa Indonesia yang akan diterbitkan 2 kali setahun yaitu periode Mei dan Nopember. Penulis yang mengirimkan naskah pada JIKUM: Jurnal Ilmu Komputer harus mengikuti pedoman penulisan, fokus dan ruang lingkup jurnal, serta template jurnal. Apabila naskah yang dikirim tidak sesuai dengan ketentuan tersebut, maka artikel akan ditolak.