Jurnal Informatika
Jurnal Informatika. Jurnal Informatika adalah jurnal cetak dan elektronik sebagai media untuk mempublikasikan hasil penelitian dan pemikiran kalangan akademisi, peneliti dan praktisi bidang informatika. Jurnal Informatika Terbit 2 kali dalam setahun yaitu Bulan Juni dan Desember dengan No. ISSN : 1693-3877 dan No. e-ISSN : 2407-1544.
Publication Per Year