cover
Contact Name
-
Contact Email
-
Phone
-
Journal Mail Official
-
Editorial Address
-
Location
Kab. aceh besar,
Aceh
INDONESIA
Jurnal Administrasi Akuntansi : Program Pascasarjana Unsyiah
ISSN : -     EISSN : 23020164     DOI : -
Core Subject : Economy,
Arjuna Subject : -
Articles 10 Documents
Search results for , issue "Vol 5, No 2: Mei 2016" : 10 Documents clear
IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PENERAPAN POLA PENGELOLAAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (PPK BLUD)-STUDI KASUS PADA RUMAH SAKIT PERMATA DAN RUMAH SAKIT BERLIAN Trie Nadilla, Hasan Basri, Heru Fahlevi.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (346.228 KB)

Abstract

Abstract:The objective of this research is to define the implementation at PPK-BLUD in two selected public hospitals. The method of research is qualitative descriptive with case study approach at Permata Hopital and Berlian Hospital. Data collection technique involved interview, observation and documentation. Semi structure interviews were tha main tool used for collecting data. The primary interviewees were the service staff, finance staff, budgeting staff. Result of research showed hospitals were not able to present information comprehensive accounting because the financial statements resulting from different bases of financial reporting accrual basis while the budget on a cash basis, limited human resources which have the capability of qualified and lack of management commitment to apply the concept of BLUD as a business entity. Keywords:New Public Management, Fleksibilities, PPK BLUD, Hospital Abstrak: Tujuan penelitian ini untuk mengidentifikasi permasalahan pola pengelolaan keuangan daerah badan layanan umum daerah (PPK BLUD) pada dua rumah sakit pemerintah. Metode penelitian yag digunakan ialah deskriptif kualitatif dengan pendekatan studi kasus pada RSUD Permata dan RSUD Berlian. Adapun teknik pengumpulan data penelitian yaitu dengan wawancara, observasi dan dokumentasi. Sumber data utama dalam penelitian ini ialah wawancara semi terstruktur.Pihak yang diwawancarai ialah bagian pelayanan, bagian keuangan, bagian anggaran.Hasil peneiltian menunjukkan rumah sakit tidak mampu menyajikan informasi akuntansi yang komprehensif karena laporan keuangan dihasilkan dari basis yang berbeda pelaporan keuangan berbasis akrual sementara anggaran berbasis kas, terbatasnya sumber daya manusia yang memiliki kapabilitas yang mumpunidan kurangnya komitmen manajemen untuk menerapkan konsep BLUD sebagai entitas bisnis.Kata kunci: New Public Management, Fleksibilitas,PPK BLUD,  Rumah Sakit.
PERAN ORIENTASI NILAI MANAJER PADA INOVASI DALAM MEMPENGARUHI HUBUNGAN ANTARA STRUKTUR DESENTRALISASI DAN PARTISIPASI ANGGARAN DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA INDUSTRI PERBANKAN DI ACEH Ika Rahmadani, Nadirsyah, Syukriy Abdullah.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (284.247 KB)

Abstract

Abstract: The purpose of this study were to tests (1) the moderating role of managers’ value orientation towards innovation in the relationship between decentralised structure and organisational commitmen, (2) the moderating role of managers’ value orientation towards innovation in the relationship between budgetary participation and organisational commitment.The population of this study was 28 bank in Aceh Province. The data were then analyzed by using the quantitative analysis with the Moderated Regression Analysis technique. The results of the analysis indicate that (1) the moderating role of managers’ value orientation toward innovation is not able to strengthen the relationship between decentralised structure and their organizational commitment in such a way that the first hypothesis is not verified, (2) the moderating role of managers’ value orientation toward innovation is able to strengthen the relationship between budgetary participation and their organizational commitment in such a way that the second hypothesis is verified. Recomendation for the future research is to use other variable such as organisational culture or job satisfaction to see its colleration to organisational commitment.Keywords: decentralised structure, budgetary participation, organisational commitment, managers’ value orientation towards innovation.Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk menguji (1) peran orientasi nilai manajer pada inovasi dalam memperkuat hubungan antara struktur desentralisasi dengan komitmen organisasi, (2) peran orientasi nilai manajer pada inovasi dalam memperkuat hubungan antara partisipasi anggaran dengan komitmen organisasi. Populasi dalam penelitian ini adalah perbankan di Wilayah Aceh, dengan total sasaran sebanyak 28 bank. Metode analisis yang digunakan pada penelitian ini adalah Moderated Regression Analysis. Hasil penelitian menunjukkan (1) orientasi nilai manajer pada inovasi tidak mampu memperkuat hubungan antara struktur desentralisasi dengan komitmen organisasi, dan (2) orientasi nilai manajer pada inovasi mampu memperkuat hubungan antara partisipasi anggaran dengan komitmen organisasi. Pada penelitian selanjutnya peneliti merekomendasikan untuk memasukkan variabel lain seperti kepuasan kerja dan budaya organisasi untuk menilai komitmen organisasi.Kata Kunci: struktur desentralisasi, partisipasi anggaran, komitmen organisasi, orientasi nilai manajer pada inovasi.
PENGARUH PENERAPAN SISTEM AKUNTANSI PEMERINTAHAN DAN PENGENDALIAN INTERN TERHADAP GOOD GOVERNANCE DAN DAMPAKNYA PADA KUALITAS LAPORAN KEUANGAN (STUDI PADA SKPA PEMERINTAH ACEH) Yusniyar, Darwanis, Syukriy Abdullah.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (478.689 KB)

Abstract

Abstract: This purpose of study is to determine the effect of government accounting system, internal control on good governanceand its impact on the quality of financial statements. Population studies conducted on 132 respondents in SKPA the Aceh government using the census and panel data is unbalanced. The analytical method used is multiple linear regression with path analysis and hypothesis testing. The results of study show that, the governments of accounting system and internal control both simultaneously and partially has influence to good governance. The government of accounting system, internal control and good governance, both simultaneously and partially has influence to the quality of financial statements.Keywords: Government accounting system, internal control, good governance, quality of financial statement. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruhsistem akuntansi pemerintahan, pengendalian intern terhadap good governanceserta dampaknya terhadap kualitas laporan keuangan. populasi penelitian dilakukan pada 132 responden pada SKPA di PemerintahAceh dengan menggunakan metode sensus dan data panel tidak seimbang. Metode analisis yang digunakan adalah regresi linear berganda dengan analisis jalur dan pengujian hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa, sistem akuntansi pemerintahan dan pengendalian intern baik secara simultan maupun parsial berpengaruh terhadap good governance. sistem akuntansi pemerintahan, pengendalian intern dan good governancebaik secara simultan maupun parsial berpengaruh terhadap kualitas laporan keuangan.Katakunci: Sistem akuntansi pemerintahan, pengendalian intern, goodgovernance, kualitas laporan keuangan.
PENGARUH KOMPETENSI PEJABAT PENGELOLA KEUANGAN, REGULASI DAN PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN SKPD DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN SIMEULUE Kuasa, Nadirsyah, Syukriy Abdullah.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (352.116 KB)

Abstract

Abstract: This study aimed to examine the effect of the competence of financial management officer, regulation and supervision of the quality of financial statements SKPD in Simeulue district government. The research method is a census, where research using all elements of the population into research data. The study population numbered 38 SKPD in Simeulue district government. While respondents to the Head SKPD as the official budget users. The analytical method used is multiple linear regression analysis through the data processing program SPSS. The result show that: compentancy, regulation and supervisionlocal finance government qualityhave effectedpositively on local finance government qualityin partially and simultaneously.Key word: Compentancy, Regulation, supervision, Local Finance Government QualityAbstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengujipengaruh kompetensi pejabat pengelola keuangan, regulasi dan pengawasan keuangan daerah terhadap kualitas laporan keuangan SKPD di lingkungan pemerintah Kabupaten Simeulue.Metode penelitian dilakukan secara sensus, dimana penelitian menggunakan seluruh elemen populasi menjadi data penelitian. Populasi penelitian berjumlah 38 SKPD di lingkungan pemerintah Kabupaten Simuelue. Sedangkan yang dijadikan responden adalah Kepala SKPD sebagai pejabatpengguna anggaran. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda melaui olah data program SPSS (Statistical Package for Social Science).Hasil penelitian menunjukkan bahwakompetensi pejabat pengelola keuangan, regulasi dan pengawasan secara bersama-sama dan terpisahberpengaruh positif terhadap kualitas laporan keuangan SKPD di lingkungan pemerintah Kabupaten Simeulue.Kata kunci: Kompetensi, Regulasi, Pengawasandan Kualitas Laporan Keuangan.
PENGARUH JUMLAH TEMUAN AUDIT ATAS SPI DAN JUMLAH TEMUAN AUDIT ATAS KEPATUHAN TERHADAP OPINI ATAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI ACEH Munawar, Nadirsyah, Syukriy Abdullah.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (551.135 KB)

Abstract

Abstract:.This study is aimed to examine the effect of internal control system audit findings and compliance auditfindingsonopinion of local government finacial reportsdistricts/cities of Aceh either simultaneously or partially. The population in this study are all local governmentdistricts/cities of Aceh, which composed of 17 districts and 5 cities. The data source of this study cames from the secondary data obtained from the reports audit result of audit board of indonesia. Analysis method used isordinal logistic regressionanalysis. Result of this study show internal control system audit findings and compliance audit findingseither simultaneously or partially has a significant effect on opinionof local government finacial reportsdistricts/cities of Aceh. The internal control system audit findings and compliance audit findingssimultaneously has a significant effect on opinionof local government finacial reportsdistricts/cities of Aceh. The result also showed The internal control system audit findings and compliance audit findingspartially has a significant effect on opinionof local government finacial reportsdistricts/cities of Aceh.Keywords: internal control system audit findings, compliance audit findings,opinion of local government finacial reports.Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruhjumlahtemuan audit atas sistem pengendalian intern dan jumlah temuan audit kepatuhanbaik secara bersama-sama maupun parsil terhadap opini atas laporan keuangan pemerintah kab./kota di Aceh. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pemerintah kabupaten/kota di Aceh yang terdiri dari 17 kabupaten dan 5 kota.Sumber data penelitian ini adalah data sekunder yang diperoleh dari laporan hasil pemeriksaaan Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi logostik ordinal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah temuan audit atas sistem pengendalian intern dan jumlah temuan audit kepatuhan berpengaruh terhadapopini atas laporan keuangan pemerintah kab./kota di Aceh baik secara bersama-sama maupun parsia. Jumlah temuan audit atas sistem pengendalian intern dan jumlah temuan audit kepatuhan secara bersama-sama berpengaruh terhadap opini atas laporan keuangan pemerintah kab./kota di Aceh. Hasil penelitian secara parsial juga menunjukkan bahwajumlah temuan audit atas sistem pengendalian intern danjumlah temuan audit kepatuhan berpengaruh terhadapopini atas laporan keuangan pemerintah kab./kota di Aceh.Kata kunci: Jumlah temuan audit atas sistem pengendalian intern, Jumlah temuan audit kepatuhan, opini atas laporan keuangan pemerintah daerah.
PENGARUH KOMPETENSI, OBJEKTIVITAS, DUE PROFESSIONAL CARE, DAN SKEPTISISME AUDITOR TERHADAP KUALITAS HASIL PEMERIKSAAN (Studi pada Inspektorat Aceh) Astuti, Darwanis, Mulya Saputra.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (273.378 KB)

Abstract

Abstract: This research aims to; 1. Determine the influence of competence, objectivity, due professional care and skepticism auditors simultaneously on the quality of audit results in the Inspectorate of Aceh. 2. Determine the effect of competence on the quality of audit results in the Inspectorate of Aceh. 3. Determine the effect of objectivity on the quality of audit results in the Inspectorate of Aceh. 4. Determine the effect of due professional care to the quality of audit results in the Inspectorate of Aceh. 5. Determine the effect of auditor skepticism on the quality of audit results in the Inspectorate of Aceh. The object of this research is the Government Internal Supervisory Apparatus (APIP) working in the Inspectorate Aceh amounted to 55 people who perform inspection tasks, thus this study using census method. In this study, the primary data source used is the result of the acquisition of the questionnaire respondents, secondary data obtained from the document online news media, government regulations, articles and journals. The analytical method used is Multiple Linear Regression Analysis. The results showed that; 1. Competence, objectivity, due professional care and skepticism auditors simultaneously affect the quality of audit results. 2. Competence affects the quality of audit results. 3. Objectivity affects the quality of audit results. 4. Due professionals care affect the quality of audit results. 5. The auditor skepticism affects the quality of audit results.  Keyword: Competence, Objectivity, Due Professional Care, Skepticism Auditor, Quality of Audit Result. Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk; 1. menguji pengaruh kompetensi, objektivitas, due professional care, dan skeptisisme auditor secara bersama-sama terhadap kualitas hasil pemeriksaan pada Inspektorat Aceh. 2. menguji pengaruh kompetensi terhadap kualitas hasil pemeriksaan pada Inspektorat Aceh. 3. menguji pengaruh objektivitas terhadap kualitas hasil pemeriksaan pada Inspektorat Aceh. 4. menguji pengaruh due professional careterhadap kualitas hasil pemeriksaan pada Inspektorat Aceh. 5. menguji pengaruh skeptisisme auditor terhadap kualitas hasil pemeriksaan pada Inspektorat Aceh.Objek penelitian ini adalah Aparat Pengawas Intern Pemerintah (APIP)yang bekerja di Inspektorat Aceh berjumlah 55 orang yang melakukan tugas pemeriksaan, dengan demikian penelitian ini menggunakan metode sensus.Pada penelitian ini, sumber data primer yang digunakan yaitu hasil perolehan kuesioner dari responden penelitian, data sekunder diperoleh dari dokumen berita media online, peraturan pemerintah, artikel maupun jurnal.. Metode analisis yang digunakan yaitu Analisis Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; 1. Kompetensi, objektivitas, due professional care, dan skeptisisme auditor secara bersama-sama berpengaruh terhadap kualitas hasil pemeriksaan. 2. Kompetensi berpengaruh terhadap kualitas hasil pemeriksaan. 3. Objektivitas berpengaruh terhadap kualitas hasil pemeriksaan. 4. Due professional careberpengaruh terhadap kualitas hasil pemeriksaan. 5. Skeptisisme auditor berpengaruh terhadap kualitas hasil pemeriksaan.Kata kunci: Kompetensi, Objektivitas, Due Professional Care, Skeptisisme Auditor, Kualitas Hasil Pemeriksaan.
PENGARUH PERUBAHAN ANGGARAN PENDAPATAN ASLI DAERAH, PERUBAHAN ANGGARAN DANA BAGI HASIL, DAN PERUBAHAN ANGGARAN SISA LEBIH PERHITUNGAN ANGGARAN TERHADAP PERUBAHAN ANGGARAN BELANJA TIDAK LANGSUNG Nelliyanti, Darwanis, Syukriy Abdullah.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (367.623 KB)

Abstract

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh perubahan anggaran Pendapatan Asli Daerah, perubahan anggaran Dana Bagi Hasil, dan perubahan anggaran SiLPA secara bersama-sama terhadap perubahan anggaran Belanja Tidak Langsung pada pemerintah kabupaten/kota di Aceh dan menguji pengaruh perubahan anggaran Pendapatan Asli Daerah, perubahan anggaran Dana Bagi Hasil, dan perubahan anggaran SiLPA secara sendiri-sendiri terhadap perubahan anggaran Belanja Tidak Langsung pada pemerintah kabupaten/kota di Aceh. Objek penelitian ini adalah data anggaran murni dan data anggaran perubahan periode 2011-2013 dari 23 kabupaten/kota di Aceh. Sumber data yang digunakan adalah data sekunder, yaitu dokumen-dokumen yang diperoleh dari Dinas Kekayaan Aceh (DKA). Teknik pengumpulandata penelitian dilakukan dengan teknik dokumentasi. Metode analisis yang digunakan yaitu Analisis Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa perubahan anggaran Pendapatan Asli Daerah, perubahan anggaran Dana Bagi Hasil, dan perubahan anggaran SiLPA berpengaruh secara bersama-sama terhadap perubahan anggaran Belanja Tidak Langsung pada pemerintah kabupaten/kota di Aceh, perubahan anggaran Pendapatan Asli Daerah berpengaruh positif terhadap perubahan anggaran Belanja Tidak Langsung pada pemerintah kabupaten/kota di Aceh, Perubahan anggaran Dana Bagi Hasil berpengaruh positif terhadap perubahan anggaran belanja tidak langsung pada kabupaten/kota di Aceh, perubahan anggaran SiLPA berpengaruh negatif terhadap perubahan anggaran Belanja Tidak Langsung pada pemerintah kabupaten/kota di Aceh.Kata Kunci:  Pendapatan Asli Daerah, Dana Bagi Hasil, Sisa Lebih Perhitungan Anggaran, Belanja Tidak Langsung.
PENGARUH PENERIMAAN DANA OTONOMI KHUSUS DAN TAMBAHAN DANA BAGI HASIL MIGAS TERHADAP BELANJA MODAL SERTA DAMPAKNYA PADA INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA KABUPATEN/KOTA DI ACEH Cut Sri Hartati, Syukri Abdullah, Mulia Saputra.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (473.804 KB)

Abstract

Abstract:Since it is designated as a special autonomy province, Aceh has received substantial funds by the central government, either the special autonomy fund and Gas Share Additional Funding. The local government can use these funds to develop infrastructure in various sectors in order to support the welfare of the community, one of which can be measured by the HDI (Human Development Index). The Regencies/Cities Authorities have budgeted a subtantial capital expenditure to the infrastructure development. The special autonomy issue associated with the community welfare measured with the HDI is, therefore, interesting to conduct a study. The purpose of this study was to examine and analyze the effect of the receipt of special autonomy and Gas Share Additional Fundingfunds toward the capital expenditures and their impact on Human Development Index in Districts/Municipalities in Aceh Province.This study is a hypothesis testing research by using path analysis to figure out the population data collected based on documents and reports that are made available from Bappeda (the Provincial Development Planning Agency)of Aceh, Directorate-General of Regional Fiscal Balance of the Ministry of Finance, and Central Bureau of Statistics of Aceh. The results of this study show that the funds allocated for the Aceh Province from Speacial Autonomy and Gas Share Additional Fundingschemes have positive effects both jointly and simultanously toward the capital expenditures of Districts/Municipalities in Aceh. Furthermore, the results also prove that the fundings and capital expenditures have positive effects either jointly or partially on the HDI of the Districts/Municipalities in the Aceh Province. For direct and indirect influences, it shows that the capital expenditures do not mediate the effect of special autonomy fund toward the HDI. Other results prove that the capital expenditures mediate the effect of Gas Share Additional Fundingto HDI.Keywords: Special Autonomy Fund, Gas Share Additional Funding, Capital Expenditure, Human Development Index (HDI), Community WelfarenAbstrack:Sejak ditetapkan sebagai daerah otonomi khusus (otsus), Aceh memperoleh dana daerah yang cukup besar, baik dari dana otsus maupun dari TDBH migas. Dengan dana yang besar tersebut dapat dimanfaatkan untuk melaksanakan pembangunan infrastruktur diberbagai sektor untuk dapat menunjang kesejahteraan masyarakat yang salah satunya dapat diukur dengan IPM. Untuk melaksanakan pembangunan infrastruktur tersebut, pemerintah Kabupaten/kota di Aceh telah menganggarkan belanja modal yang cukup besar. Oleh karena itu, isu otonomi khusus dikaitkan dengan tingkat kesejahteraan masyarakat yang diukur dengan IPM menjadi hal menarik untuk dilakukan penelitian. Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh penerimaan dana otonomi khusus dan TDBH Migas terhadap belanja modal serta dampaknya pada IPM kabupaten/kota di Aceh. Jenis penelitian ini merupakan hypothesis testing reasearch dengan menggunakan path analysis terhadap data populasi yang dikumpulkan berdasarkan dokumen dan laporan yang telah tersedia di Bappeda Aceh, DJPK Departemen Keuangan dan Badan Pusat Statistik (BPS) Aceh. Hasil penelitian membuktikan bahwa penerimaan dana otsus dan TDBH 2 Migas berpengaruh positif baik secara bersama-sama maupun secara parsial terhadap belanja modal kabupaten/kota di Aceh. Selanjutnya hasil penelitian juga membuktikan penerimaan dana otsus, TDBH Migas dan belanja modal berpengaruh positf baik secara bersama-sama maupun secara parsial terhadap IPM kabupaten/kota di Aceh. Untuk pengaruh langsung dan tidak langsung membuktikan bahwa belanja modal tidak memediasi pengaruh dana otsus terhadap IPM. Hasil lainnya membuktikan belanja modal memediasi pengaruh TDBH Migas terhadap IPM.Kata kunci: Dana Otsus, TDBH Migas, Belanja Modal, IPM, Kesejahteraan Masyarakat.
PENGARUH PAJAK DAERAH, RETRIBUSI DAERAH, LAIN-LAIN PENDAPATAN ASLI DAERAH YANG SAH, DAN DANA ALOKASI KHUSUS TERHADAP BELANJA MODAL (Studi pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh) Ramlan, Darwanis, Syukriy Abdullah.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (272.463 KB)

Abstract

Abstract: This research aims to; (1). Examine the influence of Local Taxes, Local Retribution, Other Valid Income and Special Allocation Fund jointly against Capital Expenditure on district/city governments in Aceh Province. (2). Testing the Local Tax effect individually for Capital Expenditure on district/city governments in Aceh Province. (3). Examine the effect of Local Retribution individually towards capital expenditure on district/city governments in Aceh Province. (4). Examine the effect of Other Valid Income individually towards capital expenditure on district/city governments in Aceh Province. (5). Examine the effect of Special Allocation Fund individually towards capital expenditure on district/city governments in Aceh Province. The object of this study is the Budget Realization Report-Budget Regency/City (LRA-APBK) in the province of Aceh. Source of data used are secondary data obtained from the Department of Revenue and Wealth Aceh (DPKA) Aceh province in the form of pure budget data and budget data changes in 23 districts/cities in Aceh 2010-2014. While research data collection techniques done with documentation techniques. The analytical method used is Multiple Linear Regression Analysis. The results showed that; (1). Local Taxes, Local Retribution, Other Valid Income and Special Allocation Fund influential jointly against Capital Expenditure on district/city governments in Aceh Province. (2). Local Taxes, Local Retribution, Other Valid Income and Special Allocation Fund influential separately for Capital Expenditure on district/city governments in Aceh Province. Keyword: Local Taxes, Local Retribution, Other Valid Income, Special Allocation Fund, Capital Expenditure. Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk; (1). Menguji pengaruh Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah, dan Dana Alokasi Khusus secara bersama-sama terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh. (2). Menguji pengaruh Pajak Daerah secara sendiri-sendiri terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh. (3). Menguji pengaruh Retribusi Daerahsecara sendiri-sendiri terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh. (4). Menguji pengaruh Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah secara sendiri-sendiri terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh. (5). Menguji pengaruh Dana Alokasi Khusus secara sendiri-sendiri terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh.Objek penelitian ini adalah Laporan Realisasi Anggaran-Anggaran Pendapatan dan Belanja Kabupaten/Kota (LRA-APBK) di Provinsi Aceh. Sumber data yang digunakan adalah data sekunder yang diperoleh dari Dinas Pendapatan dan Kekayaan Aceh (DPKA) Provinsi Aceh berupa data anggaran murni dan data anggaran perubahan 23 kabupaten/kota di Aceh periode 2010-2014. Sedangkan teknik pengumpulan data penelitian dilakukan dengan teknik dokumentasi. Metode analisis yang digunakan yaitu Analisis Regresi Linear Berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa; (1). Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah, dan Dana Alokasi Khusus berpengaruh secara bersama-sama terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh. (2). Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah yang Sah, dan Dana Alokasi Khusus berpengaruh secara terpisah terhadap Belanja Modal pada Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Aceh.Kata kunci:Pajak Daerah, Retribusi Daerah, Lain-Lain Pendapatan Asli Daerah Yang Sah, Dana Alokasi Khusus, Belanja Modal.
PENGARUH PERSONAL BACKGROUND,POLITICAL BACKGROUNDDAN PEMAHAMAN ANGGOTA DPRA TENTANG PENGELOLAAN KEUANGAN ACEH TERHADAP FUNGSI PENGAWASAN PELAKSANAAN ANGGARAN LEGISLATIF DI PEMERINTAH ACEH Fenny Silfia Putri, Hasan Basri, Muhammad Arfan.
Jurnal Akuntansi Vol 5, No 2: Mei 2016
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (394.756 KB)

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Personal background, Political backgrounddan pemahaman anggota DPRA tentang pengelolaan keuangan Aceh terhadap fungsi pengawasan pelaksanaan anggaran legislatif di Pemerintah Aceh,baik secara bersama-samamaupun parsial. Penelitian ini dilatar belakangi oleh fakta bahwa latar belakang individu berpengaruh terhadap perilaku individu dalam aktivitas politik. Populasi penelitian ini adalah seluruh anggota DPRAPeriode 2014-2019 Provinsi Aceh. Metode pengambilan sampel adalah sensus, di mana seluruhpopulasi menjadisampel penelitian. Jumlah respondenyang berhasildiperoleh adalah 76 orang.Sumber data yang digunakan adalah data primer, denganteknik pengumpulan data melaluipenyebaran kuisionerkepada responden.Penelitian ini merupakan  pengujian hipotesisdengan menggunakan metode analisis regresi linear bergandayang bertujuan untuk mengukur pengaruh dua atau lebih variabel bebas (independent)dan variabel terikat (dependent). Hasil penelitian baik secara bersama-sama maupun parsial mendukung hipotesis penelitian bahwa personal background, political background, dan pemahaman anggota DPRA tentang pengelolaan keuangan Aceh, berpengaruh terhadap fungsi pengawasan pelaksanaan anggaran legislatif di Pemerintah Aceh. Kata Kunci:Personal Background,Political Background,Pengelolaan Keuangan, Fungsi Pengawasan legislatif.Abstract: The Purpose of this study is to examine the effect of Personal background, Political background and understanding of the members of the provincial parliament of Aceh concerning the financial management of Aceh on the legislative budget implementation oversight function in the Government of Aceh, either simultaniously or partially. This research was motivated by the fact that the individual's background influence the behavior of individuals in political activity. The population of this study were all members of provincial parliament of Aceh Province Period 2014-2019. The sampling method was census, in which the entire population as sample. The number of respondents who successfully obtained are as many as 76 people. Source data used are primarydata, with data collection through questionnaires to the respondents. This study is hypothesis testing using multiple linear regression analysis method that aims to measure the impact of two or more independent variables (independent) and the dependent variable (dependent. The results of both studies simultaniouslyand partially support the research hypothesis that the Personal background, Political background, and understanding of the members of the provincial parliament of Aceh concerning the financial management of Aceh, affect on the legislative budget implementation oversight function in the Government of Aceh.Keywords: Personal Background, Political Background, Financial Management, legislative oversight function

Page 1 of 1 | Total Record : 10