cover
Contact Name
Angky Febriansyah
Contact Email
angky@email.unikom.ac.id
Phone
-
Journal Mail Official
angky@email.unikom.ac.id
Editorial Address
-
Location
Kota bandung,
Jawa barat
INDONESIA
JRA: Jurnal Riset Akuntansi
ISSN : 20860447     EISSN : 26555484     DOI : -
Core Subject : Economy,
JRA diterbitkan oleh Program Studi Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unikom setiap 6 bulan sekali dengan tujuan menyebarluaskan informasi hasil riset akuntansi kepada para akademisi, praktisi, mahasiswa dan lainnya meliputi bidang akuntansi dan ekonomi.
Arjuna Subject : -
Articles 6 Documents
Search results for , issue "Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi" : 6 Documents clear
PENGARUH TOTAL ASSETS TURNOVER DAN RETURN ON ASSETS TERHADAP PERTUMBUHAN LABA Purwanti, Arni; Puspitasari, Intan
Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi
Publisher : Program Studi Akuntansi | Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (254.334 KB) | DOI: 10.34010/jra.v11i1.1617

Abstract

ABSTRACT The research was purpose to find out how much influence total assets turnover on profit growth and how much influence return on assets on profit growth in sub sector food and beverage company listed on the Indonesia Stock Exchange. The research was purpose to find out how much influence total assets turnover and return on assets effect on profit growth. The method used in this research is descriptive method verification with quantitative approach. The sampling method in this study using nonprobability sampling with purposive sampling approach. The unit of analysis in this research is the company's annual financial report taken in 2011-2015. The data were analyzed using multiple linear regression. Testing the hypothesis in this study using the statistical t-test statistic with SPSS 20.0 for Windows. Results from this study showed that total assets turnover and return on assets effect on profit growth in sub sector food and beverage company listed in Indonesia Stock Exchange. The results of this study also showed that total assets turnover and return on assets influence profit growth in sub sector food and beverage company listed in Indonesia Stock Exchange. Keywords : Total Assets Turnover, Return On Assets, Profit Growth
ANALISIS PENCAIRAN DANA PENSIUN PADA BANK WOORI SAUDARA 1906,Tbk KC SURAPATI CORE BANDUNG Astuti, Wati Aris; Holilah, Lela Siti
Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi
Publisher : Program Studi Akuntansi | Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (222.784 KB) | DOI: 10.34010/jra.v11i1.1618

Abstract

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini tentang Analisis pencairan dana pensiun pada Bank Woori Saudara 1906, Tbk. untuk mengetahui bagaimana prosedur dan upaya dalam melakukan pencairan dana pensiun pada Bank Woori Saudara 1906, Tbk KC Surapati Core Bandung.Metode yang digunakan dalam penyusunan ini adalah dengan metode deskriptif yang dilakukan dengan cara memberikan gambaran terkait pencairan dana pensiun.Hasil analisis Pencairan dana pensiunan pada PT Bank Woori Saudara 1906, Tbk KC Surapati Core Bandung telah dilakukan dengan baik sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan perusahaan. Kata kunci : Pencairan Dana Pensiun, Prosedur.
IMPLEMENTASI AUDIT BERBASIS RESIKO DAN DUE PROFESIONAL CARE YANG DIMILIKI AUDITOR BERDAMPAK PADA KUALITAS AUDIT Surtikanti, Surtikanti; Saleh, Dean Subhan
Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi
Publisher : Program Studi Akuntansi | Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (197.587 KB) | DOI: 10.34010/jra.v11i1.1619

Abstract

ABSTRACT Due professional care and work experience are the most important to be have by auditor. The auditor must have due professional care and work experience to produce a good financial report. If auditor have a good due professional care and work experience, then the quality of audit will be good. Due professional care and work experience will affect the quality of audit. But in fact, the quality of audit produced bay auditor is not good enough. The purpose of this research is the effect of due professional care and work experienceto quality of audit survey on KAP existing in Bandung. The method used in this research is descriptive method, verification with quantitative approach. Descriptive method used to determine due professional care and work experience to quality of audit. The test statistic used is the calculation of validity and relibility testing using software SPSS 18.0 for windows. For verification method using SEM PLS, evaluation results outer model by value loading factor and discrimination validity. All the indicators used in this research is valid and able to measure latent variables. The result from this research indicate that due professional care has a significant impact on the quality of audit that if due professional care great then the resulting quality of audit would be great, while work experience has a significant impact on the quality of audit that if work experience is good then the quality of audit would be good. Keywords : Due Professional Care, Risk Audit, and Quality of Audit
PENGARUH SELF ASSESMENT SYSTEM, SURAT TAGIHAN PAJAK DAN RESTITUSI PAJAK PERTAMBAHAN NILAI TERHADAP PENERIMAAN PAJAK PERTAMBAHAN NILAI (PPN) Pratiwi, Saesar Ayu; Suryani, Elly; Kurnia, Kurnia
Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi
Publisher : Program Studi Akuntansi | Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (250.007 KB) | DOI: 10.34010/jra.v11i1.1621

Abstract

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Self Assesment System, Surat Tagihan Pajak, dan Restitusi PPN terhadap Penerimaan Pajak Pertambahan Nilai pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cibinong selama tahun 2014-2016. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis data sekunder tahun 2014-2016. Populasi dalam penelitian ini adalah data semua jenis pajak pada Kantor Pelayanan Pajak Pratama Cibinong. Tehnik pemilihan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling. Metode analisis data dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda dengan menggunakan SPSS versi 23. Berdasarkan hasil penelitian, secara simultan Self Assesment System, Surat Tagihan Pajak, dan Restitusi PPN berpengaruh signifikan terhadap penerimaan PPN. Sedangkan secara parsial, Self Assesment System berpengaruh positif dan sgnifikan terhadap penerimaan PPN, Surat Tagihan Pajak tidak berpengaruh signifikan terhadap penerimaan PPN, dan Restitusi PPN berpengaruh negatif dan signifikan terhadap penerimaan PPN Kata kunci: Self Assesment System, STP, Restitusi PPN, Penerimaan PPN.
Perbandingan Pengaruh Working Capital to Total Assets (WCTA), Operating Income to Total Liabilities (OITL), dan Return on Equity (ROE) Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Jasa Sub Sektor Transportasi dan Sub Sektor Konstruksi dan Bangunan Yang Terda Gantino, Rilla; Dewi, Melinda Kusuma
Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi
Publisher : Program Studi Akuntansi | Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (449.366 KB) | DOI: 10.34010/jra.v11i1.1622

Abstract

Abstract. This study aimed to analyze the effect of working capital to total assets (WCTA), operating income to total liabilities (OITL), and return on equity (ROE) on profit growth in transportation companies and construction and building companies listed on the Stock Exchange for the 2013-2017 period. The method used is purposive and cluster sampling. This study used is secondary data from the financial statements. Data analysis method used is multiple linear regression analysis. The results show for transportation companies, working capital to total assets (WCTA) and operating income to total liabilities (OITL) have no significant effect on profit growth and return on equity (ROE) have significant positive effect on profit growth. On construction and building companies, working capital to total assets (WCTA) have significant negative effect on profit growth. Operating income to total liabilities (OITL) and return on equity (ROE) have no significant effect on profit growth. Simultaneously both show the same results, the independent variable (WCTA, OITL, and ROE) have a significant effect on the dependent variable (profit growth). Keywords: : working capital to total assets (WCTA), operating income to total liabilities (OITL), return on equity (ROE), profit growth
PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KUALITAS SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA PT. INTI (PERSERO) Astuti, Ayi; Pinasti, Erina; Bramasto, Ari
Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi
Publisher : Program Studi Akuntansi | Fakultas Ekonomi dan Bisnis | Universitas Komputer Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (381.608 KB) | DOI: 10.34010/jra.v11i1.1938

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui adanya pengaruh budaya organisasi dan teknologi iinformasi terhadap kualitas sistem informasi akuntansi. dalam penelitian yang dijadikan populasi adalah karyawan bagian HCM dan Quality, corporate finance, satuan pengendalian internal, pengembangan bisnis dan produk, SBU broadband pada PT INTI (Persero) Bandung. teknik dalam penelitian ini menggunakan metode purposie sampling berjumla 43 responden yang terdiri dari manager dan staff bagian HCM dan Quality corporate finance, satuan pengendalian internal, pengembangan bisnis dan produk SBU broadband, data yang digunakan adalah data primer dan penelitian ini menggunakan metode analisis data yaitu metode deskriptif dan metode verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. teknik pengumpulan data menggunakan penyebaran kuesioner secara langsung pada perusahaan PT. INTI (Persero). uji statistik yang digunakan pada penelitian ini adalah uji validitas, uji reliabilitas, analisis jalur, uji analisis koefisien korelasi, uji standar koefisien, dan uji T, diolah secara statistik menggunakan program SPSS versi 23. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa : 1) aBudaya organisasi berpengaruh signiikan terhadap kualitas sistem informasi akuntansi, 2) teknologi informasi berpengaruh signiikan teradap kualitas sistem inormasi akuntansi. Kata Kunci : Budaya Organisasi, Teknologi Informasi, dan Kualitas Sistem Informasi

Page 1 of 1 | Total Record : 6


Filter by Year

2019 2019


Filter By Issues
All Issue Vol. 17 No. 2 (2025): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 17 No. 1 (2025): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 16 No. 2 (2024): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 16 No. 1 (2024): Jurnal Riset Akuntansi Vol 15 No 2 (2023): Jurnal Riset Akuntansi Vol 15 No 1 (2023): Jurnal Riset Akuntansi Vol 14 No 2 (2022): Jurnal Riset Akuntansi Vol 14 No 1 (2022): Jurnal Riset Akuntansi Vol 13 No 2 (2021): Jurnal Riset Akuntansi Vol 13 No 1 (2021): Jurnal Riset Akuntansi Vol 12 No 2 (2020): Jurnal Riset Akuntansi Vol 12 No 1 (2020): Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 2 (2019): Jurnal Riset Akuntansi Vol 11 No 1 (2019): Jurnal Riset Akuntansi Vol 10 No 2 (2018): Jurnal Riset Akuntansi Vol 10 No 1 (2018): Jurnal Riset Akuntansi Vol 9 No 2 (2017): Jurnal Riset Akuntansi Vol 9 No 1 (2017): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 9 No. 1 (2017): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 8 No. 2 (2016): Jurnal Riset Akuntansi Vol 8 No 2 (2016): Jurnal Riset Akuntansi Vol 8 No 1 (2016): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 8 No. 1 (2016): Jurnal Riset Akuntansi Vol 7 No 2 (2015): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 7 No. 2 (2015): Jurnal Riset Akuntansi Vol 7 No 1 (2015): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 7 No. 1 (2015): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 6 No. 2 (2014): Jurnal Riset Akuntansi Vol 6 No 2 (2014): Jurnal Riset Akuntansi Vol 6 No 1 (2014): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 6 No. 1 (2014): Jurnal Riset Akuntansi Vol 5 No 2 (2013): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 5 No. 2 (2013): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 5 No. 1 (2013): Jurnal Riset Akuntansi Vol 5 No 1 (2013): Jurnal Riset Akuntansi Vol. 4 No. 1 (2012): Jurnal Riset Akuntansi Vol 4 No 1 (2012): Jurnal Riset Akuntansi More Issue