BIMASAKTI
Jurnal Riset Mahasiswa Bidang Teknologi Informasi "BIMASAKTI". Merupakan jurnal ilmiah di bidang ilmu Teknologi Informasi yang berada di bawah naungan Prodi Teknik Informatika, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas PGRI Kanjuruhan Malang (UNIKAMA). Jurnal ini hadir untuk mendorong penyebarluasan pemikiran dan gagasan hasil penelitian tugas akhir mahasiswa di bidang Teknologi Informasi secara luas. Riset Teknologi: Jurnal tersebut dapat fokus pada presentasi hasil penelitian terbaru dalam berbagai bidang teknologi, seperti teknologi informasi, teknologi komunikasi, teknologi material, teknologi energi, teknologi medis, dan sebagainya. Fokus dan Scope Jurnal BIMASAKTI : - Inovasi dan Pengembangan: Menyoroti inovasi baru dan pengembangan teknologi yang memiliki dampak signifikan di berbagai sektor. - Penerapan Teknologi: Mempublikasikan penelitian yang mengeksplorasi penerapan teknologi dalam konteks praktis, seperti implementasi teknologi dalam industri, kesehatan, pendidikan, atau sektor lainnya. - Keamanan Teknologi: Menyoroti aspek keamanan dalam pengembangan dan implementasi teknologi, seperti keamanan informasi, keamanan jaringan, atau keamanan perangkat keras dan lunak. - Kajian Kasus: Menampilkan studi kasus tentang proyek-proyek teknologi tertentu, baik yang sukses maupun yang menghadapi tantangan, untuk memberikan wawasan yang mendalam. - Analisis Tren Teknologi: Menyajikan analisis tren terkini dalam pengembangan teknologi, seperti kecerdasan buatan, Internet of Things (IoT), realitas virtual, dan lainnya. - Aspek Etika dan Sosial: Membahas implikasi etika dan dampak sosial dari perkembangan teknologi, termasuk isu-isu seperti privasi, keamanan data, dan tanggung jawab sosial. - Metodologi Penelitian: Menyoroti metode-metode penelitian yang digunakan dalam mengembangkan teknologi, seperti desain eksperimen, pengembangan prototipe, analisis data, dan sebagainya.
Articles
77 Documents
Search results for
, issue
"Vol 2 No 2 (2015)"
:
77 Documents
clear
SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENERIMAAN PENYIAR RADIO CAKRA BUANA (RCB FM) MALANG MENGGUNAKAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS
Devita Putri;
Wiji Setiyaningsih
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Proses penerimaan penyiar di Radio Cakra Buana (RCB FM) mengalami kesulitan dalam hal memilih calon penyiar yang tepat. Hal ini dikarenakan besar kemungkinan terjadi subyektifitas keputusan yang berdampak pada penyiar yang terpilih nantinya bukan berdasarkan dari kemampuan yang dimiliki, sehingga mengakibatkan pendengar memberikan respon negatif kepada radio, karena yang menilai kualitas seorang penyiar yang sudah on air membawakan materi di radio adalah pendengar. Hal tersebut berakibat menurunnya kualitas siaran radio itu sendiri, sehingga rating dengar radio pada masyarakat pun ikut mengalami penurunan.Oleh karena itu diperlukan suatu sistem pendukung keputusan untuk penerimaan penyiar dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process berdasarkan kriteria-kriteria yang ada, antara lain : disiplin waktu, penguasaan bahasa, pengalaman di bidang broadcasting, hasil tes pengetahuan, hasil tes wawancara, dan hasil tes vocal. Dengan metode AHP ini pihak pimpinan radio berharap agar bisa memilih penyiar yang tepat.Hasil kesimpulan dari sistem pendukung keputusan ini terbukti dapat mengurangi subyektifitas keputusan dalam mempertimbangkan pendapat pendukung keputusan dalam penerimaan calon penyiar yang memenuhi kriteria-kriteria yang ada.Kata Kunci: Sistem Pendukung Keputusan, Penerimaan Penyiar, AHP
Purwarupa Pengukur Kadar Air pada Genteng Basah Berbasis Mikrokontroler AT89S51
Ike T Ike Tina/syahminan
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Kata kunci : Genteng, Sensor Konduktivitas, Kadar air, Setting Batas.            Kadar air yang seragam dan berkualitas akan berpengaruh pada kualitas genteng yang diproduksi. Produsen hanya mengandalkan insting untuk mengetahui nilai kadar air, tetapi hal ini tidak efektif karena tidak ada ukuran baku.Harga alat di pasaran relatif mahal, tidak sesuai dengan hasil produksi yang didapatkan. Alat pengukur kadar air yang ada di pasaran hanya bisa digunakan untuk melakukan pengukuran.Peneliti membuat “Purwarupa Alat Pengukur Kadar Air pada Genteng Basah Berbasis Mikrokontroler AT89S51†untuk memudahkan manusia terutama produsen genteng untuk melakukan pengukuran guna mendapatkan kadar air yang seragam dan hasil produksi yang berkualitas.Alat ini bekerja dengan menyimpan setting batas dan membandingkan kadar air dengan setting batas yang telah dimasukkan dan tersimpan dalam memori yang pada akhirnya ditampilkan pada LCD dan LED indikator menyala.        ABSTRACT  The moisture of tile that is the same and qualified will affect the quality of the tile production. The manufacturers rely on the instinct to determine water content, but this is not effective because there is no standard size.Prices are relatively expensive on the market, this is not the same with the obtained production results. The water level gauges on the market can only be used to take the measurements.The researcher uses “Purwarupa Alat Pengukur Kadar Air pada Genteng Basah Berbasis Mikrokontroler AT89S51†to make easier people especially tile manufacturer to taking measurements in order to obtain the same moisture content and quality production.This tool works by storing setting limit and comparing moisture content limits by setting the limit that has entered and stored in memory, which is finally displayed on the LCD and LED indicator lights up. Keywords: tile, Conductivity Sensors, Water content, Setting Limits.Â
PROTOTYPE ALAT PENGUKUR SUHU DAN TEKANAN DARAH BERBASIS ATMEGA 16 UNTUK MEMBERIKAN PELAYANAN DI RS AL-ROHMAH JAJAG-BANYUWANGI
Candra Candra Febrian Eva Yuwono
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
ABSTRAK Perkembangan teknologi di zaman modern ini mengalami kemajuan yang sangat pesat. Alat-alat dengan teknologi canggih telah banyak ditemukan seiring dengan kebutuhan manusia yang semakin meningkat dan dituntut untuk serba mudah, efisien dan diperoleh hasil yang maksimal. Khususnya dibidang teknologi dan kesehatan yang mana segala aspek kehidupan saat ini tidak lepas dari bidang ini.Maka dari itu penulis membuat “Prototype Alat Pengukur Suhu Dan Tekanan Darah Berbasis Atmega 16 Untuk Memberikan Pelayanan Di Rs Al-Rohmah Jajag-Banyuwangi†dengan adanya alat tersebut bisa memudahkan paramedis untuk mengetahui kondisi pasien.Berdasarkan uji coba ternyata alat ini bekerja dengan baik sehingga dapat digunakan dalam dunia kesehatan maupun lapisan masyarakat yang ingin mengetahui kondisi tubuhnya tanpa harus ke tempat kesehatan disekitarnya. Kata kunci : Mikrokontroler Atmega 16, Sensor Tekanan Darah (Elektroda), Sensor Suhu, Oscilator.  ABSTRACT The development of technology in modern era have improved significantly. Tools with cutting-edge technology has been widely found in line with the needs of a growing human demand for versatile and it is asked to be easy, efficient and get maximum results. Particularly in technology and health where all aspects of life are connected with this.Therefore the researcher makes " "Prototype Temperature Measuring Device And Blood Pressure Based ATmega 16 To Provide Service In Al-Rohmah Rs Jajag-Banyuwangi". By using this device it can facilitate paramedical to know the condition of the patients.Based on the trial of this device, it appears this device works well so it can be used in the world of health or people who want to know the condition of their body without going to the hospital. Keyword: Microcontroller Atmega 16, Blood Pressure Censorship (Elektroda), Temperature Censorship, Oscilator. Â
SISTEM INFORMASI PEMBAYARAN REKENING AIR BULANAN BESERTA AUTOREPLY SMS PADA HIPAM MANGGA DUA PAKISAJI KAB. MALANG
Dias Adi Prayuga Fidelis Agus Priyambodo
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
ABSTRAKDalam Kantor Sekretariat Hipam Mangga Dua Desa Segenggeng Pakisaji,penggunaan teknologi komputer masih belum terlaksana dengan baik khususnya dalam hal pelayanan administrasi pembayaran rekening air bulanan. Dalam rangka meningkatkan pelayanan yang lebih baik kepada masyarakat maka bagian sekretariat Hipam Mangga Dua membutuhkan suatu sistem informasi pembayaran yang dapat mengolah data pelanggan dengan cepat dan terperinci. Karena saat ini dalam operasional sehari-hari petugas masih menggunakan sistem perhitungan dan pencatatan data yang masih manual sehingga membutuhkan waktu yang lama dalam perhitungannya. Oleh karena itu, dengan adanya sistem informasi pembayan air bulanan ini diharapkan dapat dimanfatkan untuk mempermudah dan memaksimalkan proses perhitungan serta peningkatan pelayanan terhadap pelanggan. Selama ini proses pembayaran rekening air tidak dapat terekam dan tersimpan secara terperinci, sehingga sering terjadi kehilangan data dan kesalahan dalam perhitungan.Tujuan dari pembuatan aplikasi ini adalah Merancang dan mengaplikasikan sebuah perangkat lunak sistem informasi pembayaran rekening air bulanan beserta autoreply sms total tagihan sehingga pembayaran rekening air bulanan dapat lebih maksimal.Kata Kunci : Sistem Informasi, Pembayaran Rekening,Autoreply SMSABSTRACTIn office secretariat of Hipam Mangga Dua Pakisaji. Use of computer technology still has not well done, espesially mterms of administrative services monthly of water bill payments. In order to enhance better service to the community secretariat, Hipam Mangga Dua requires an information system that can process payments quickly and customer data in detail. Because at this time the daily operations officer calculation system still uses the manual recording of data and thus requires a long time in the calculation. Therefore, the presence of this system is expected to be used to facilitate and maximize the calculation process as well as improving customer service. During this process, the water bill payments can’t be recorded and stored in detail, so that frequent data loss and errors in calculation. The purpose of making this application is to design and apply a software information system monthly of water bill payments with autoreply sms totaled bill so that the monthly water bill payments can be a maximum. Keywords : Information System, Bill Payment,autoreply SMS
RANCANG BANGUN PROTOTYPE SISTEM PENCATATAN PENGUNJUNG PADA STADION SEPAK BOLA MENGGUNAKAN SENSOR PIR (PASSIVE INFRA RED)
Anggara Ady Prasetya/ Yoyok Seby Dwanoko Anggara Ady Prasetya
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
ABSTRAKPemanfaatan sensor PIR dalam sebuah pertandingan sepak bola dapat digunakan sebagai penghitung pengunjung yang telah memasukki stadion, sehingga panitia dapat mengetahui jumlah pengunjung tanpa harus menghitung jumlah tiket yang telah terjual. Sensor PIR (Passive Infra Red) merupakan sebuah sensor berbasiskan infrared. Akan tetapi, tidak seperti sensor infrared kebanyakan yang terdiri dari LED dan fototransistor. PIR tidak memancarkan apapun seperti IR LED. Sesuai dengan namanya „Passive’, sensor ini hanya merespon energi dari pancaran sinar inframerah pasif yang dimiliki oleh setiap benda yang terdeteksi olehnya. Benda yang bisa dideteksi oleh sensor ini biasanya adalah  tubuh manusia. Dengan menggunakan sensor PIR dapat merancang sebuah prototype sistem pencatatan pengunjung pada stadion sepak bola menggunakan sensor pir (passive infra red).ABSTRACTPIR sensor utilization in a football game can be used as a visitor counter that was entering the Stadion, so the committee can determine the number of visitors without having to count the number of tickets have been sold. Sensor PIR (Passive Infra Red) is an infrared-based sensor. However, unlike most sensor consisting of an infrared LED and a phototransistor. PIR does not emit any such IR LED. True to its name 'Passive', this sensor only responds to the energy of infrared rays passively possessed by each object detected by it. Objects that can be detected by these sensors is usually the human body. By using PIR sensors can design a prototype system for recording visitors at the football stadium using sensor pir (passive infra red).Keyword : Pir sensor, Microcontroller ATmega16, Buzzer, DC motors
RANCANG BANGUN PROTOTYPE SISTEM PENCATATAN PENGUNJUNG PADA STADION SEPAK BOLA MENGGUNAKAN SENSOR PIR (PASSIVE INFRA RED)
Anggara Ady Prasetya/ Yoyok Seby Dwanoko Anggara Ady Prasetya
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
ABSTRAKPemanfaatan sensor PIR dalam sebuah pertandingan sepak bola dapat digunakan sebagai penghitung pengunjung yang telah memasukki stadion, sehingga panitia dapat mengetahui jumlah pengunjung tanpa harus menghitung jumlah tiket yang telah terjual. Sensor PIR (Passive Infra Red) merupakan sebuah sensor berbasiskan infrared. Akan tetapi, tidak seperti sensor infrared kebanyakan yang terdiri dari LED dan fototransistor. PIR tidak memancarkan apapun seperti IR LED. Sesuai dengan namanya „Passive’, sensor ini hanya merespon energi dari pancaran sinar inframerah pasif yang dimiliki oleh setiap benda yang terdeteksi olehnya. Benda yang bisa dideteksi oleh sensor ini biasanya adalah  tubuh manusia. Dengan menggunakan sensor PIR dapat merancang sebuah prototype sistem pencatatan pengunjung pada stadion sepak bola menggunakan sensor pir (passive infra red).ABSTRACTPIR sensor utilization in a football game can be used as a visitor counter that was entering the Stadion, so the committee can determine the number of visitors without having to count the number of tickets have been sold. Sensor PIR (Passive Infra Red) is an infrared-based sensor. However, unlike most sensor consisting of an infrared LED and a phototransistor. PIR does not emit any such IR LED. True to its name 'Passive', this sensor only responds to the energy of infrared rays passively possessed by each object detected by it. Objects that can be detected by these sensors is usually the human body. By using PIR sensors can design a prototype system for recording visitors at the football stadium using sensor pir (passive infra red).Keyword : Pir sensor, Microcontroller ATmega16, Buzzer, DC motors
SIMULASI PENGEMBANGAN PENGENDALI LCD PROYEKTOR BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ARDUINO DI UNIVERSITAS KANJURUHAN MALANG
amak yunus putri Maynratna sari
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Penggunaan Lcd Proyektor sebagai media kegiatan belajar mengajar sudah umum dijumpaidalam dunia pendidikan, misalnya di Universitas Kanjuruhan Malang. Selama ini lcd proyektortermanfaatkan dengan baik tetapi dengan tidak adanya remote, proyektor terkadang untukmenghidupkan proyektor harus menggunakan media seperti balok yang panjang maupun tangan. Hal ini juga bisa menyebabkan kerusakan pada proyektor sehingga kegiatan pembelajaranterganggu dan menunggu petugas untuk menangani hal tersebut.Solusi pemecahan masalah dalam kasus tersebut adalah dengan membuat simulasi alat maupun aplikasi pengendali proyektor yang befungsi untuk menyalakan maupun mengendalikan arah gerakan proyektor. Aplikasi ini hanya untuk perangkat mobile khususnya handphone yang berbasis Android. Alat ini menggunakan modul bluetooth HC-05 sebagai media koneksi antara android dengan arduino. Dengan penggunaan aplikasi tersebut diharapkan dapat diterapkan dandapat membantu di Universitas Kanjuruhan Malang.Kata Kunci : Android, Arduino, Bluetooth, Lcd Proyektor.ABSTRACTAn LCD projector as activity study media is commonly used in education world, forexample in Kanjuruhan University of Malang. All this time utilization of LCD   projector is goodsbut the lack of remote control, for turning LCD  projector   we must use long stick or our hand. It can damage the LCD projector so activity study can be disturbed and wait warehouse staff to overcome that problem.Solution for that problem, is to make simulation of device and application of LCDprojector controller that function for turning and controlling direction of LCD projector. This application is only for mobile device especially device based on Android smartphone. This device uses bluetooth module HC-05 as connection media between android and arduino. With the use of this application, it can be applied and useful for Kanjuruhan University of Malang.Keywords : Android, Arduino, Bluetooth, LCD Projector
PERANCANGAN ALAT PENDETEKSI TINGKAT KEKERUHAN AIR PADA KAMAR MANDI BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA 8535
Adi Purwanto adi/Moch. Sulhan
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
ABSTRAKMinimnya tenaga kerja serta banyaknya pekerjaan yang harus dilakukan di rumah sakit,memungkinkan tidak sempatnya untuk melakukan monitoring dan sterilisasi kamar mandi yangmengakibatkan air pada kamar mandi menjadi keruh sebelum pengurasan.Maka dari itu, dirancang suatu peralatan instrumentasi berupa alat pendeteksi tingkatkekeruhan air pada kamar mandi berbasis mikrokontroler ATMega 8535 dengan menggunakansensor LDR (Light Dependent Resistors), indikator LED dan buzzer serta menampilkaninformasi hasil pengukurannya pada LCD. Hasil pengukuran yang diperoleh sudah sesuaidengan tingkat kekeruhan pada masing-masing sampel air yang telah diukur.Kata Kunci: Sensor LDR, Mikrokontroler ATMega 8535, LED, Buzzer, LCDABSTRACTThe lack of manpower as well as the amount of work that must be done in the hospital,they might not have opportunity to do the monitoring and sterilization of bathroom causing inthe water bathroom becomes turbid early.Therefore, a detector of water turbidity level is designed in the bathroom withmicrocontroller ATMEGA 8535 using a sensor LDR (Light Dependent Resistors), LEDindicator, buzzer and LCD for measurement results information display. The measurementresults obtained are suitable with the level of turbidity of each water sample that has beenmeasured.Keywords: LDR Sensor, Microcontroller ATMega 8535, LED, Buzzer, LCD
SISTEM PAKAR DETEKSI STATUS GIZI DAN PSIKOLOGI ANAK MENGGUNAKAN METODE DEMPSTER SHAFER
Arman Ali -Siswoyo/Wiwin Kuswinardi Arman A/Wiwin K
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Dalam bidang psikologi anak antara usia anak 5-10 tahun, penting untuk mengetahui gejala-gejala gangguan psikologi anak dalam tumbuh kembangnya dan mengurangi terjadi gangguan yang lebih serius. Sistem pakar merupakan program komputer yang meniru proses pemikiran dan pengetahuan pakar dalam menyelesaikan suatu masalah tertentu.Metode Dempster Shafer merupakan metode perhitungan untuk menentukan besarnya tingkat kepercayaan dari bukti-bukti atau informasi yang ada, berdasarkan tingkat kepercayaan dari bukti-bukti atau informasi mengenai gangguan psikologi anak yang diduga.Berdasarkan hasil uji coba sistem pakar mampu mengidentifikasi dan pengambilan kesimpulan penyakit beserta nilai densitas , gejala- gejala yang dirasakan pasien dan memberikan solusi penanganan.Kata Kunci : Status Gizi, Gangguan psikologi anak, Sistem Pakar, Dempster ShaferABSTRACTIn the field of child psychology for children between the ages of 5-10 years, it is important to know the symptoms of psychological disorders in the child's growth and reduce more serious disturbances. Expert systems are computer programs that mimic the thought processes and expert knowledge in solving a particular problem.Dempster Shafer method is a method of calculation to determine the confidence level of evidence or information, based on the confidence level of evidence or information regarding child suspected of psychological disorders.Based on the test results, expert system is able to identify the disease and conclude density values, the symptoms felt by the patient and provide management solutions.Keywords:Nutritional Status, child psychology Disorders, Expert Systems, Dempster ShaferMethod
SIMULASI PENGEMBANGAN PENGENDALI LCD PROYEKTOR BERBASIS ANDROID MENGGUNAKAN MIKROKONTROLLER ARDUINO DI UNIVERSITAS KANJURUHAN MALANG
Putri May Ratnasari Ratnasari/Amak Yunus Eko Prase
Jurnal Fakultas Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2015)
Publisher : Fakultas Sains dan Teknologi
Show Abstract
|
Download Original
|
Original Source
|
Check in Google Scholar
Penggunaan Lcd Proyektor sebagai media kegiatan belajar mengajar sudah umum dijumpaidalam dunia pendidikan, misalnya di Universitas Kanjuruhan Malang. Selama ini lcd proyektortermanfaatkan dengan baik tetapi dengan tidak adanya remote, proyektor terkadang untukmenghidupkan proyektor harus menggunakan media seperti balok yang panjang maupun tangan. Hal ini juga bisa menyebabkan kerusakan pada proyektor sehingga kegiatan pembelajaranterganggu dan menunggu petugas untuk menangani hal tersebut.Solusi pemecahan masalah dalam kasus tersebut adalah dengan membuat simulasi alat maupun aplikasi pengendali proyektor yang befungsi untuk menyalakan maupun mengendalikan arah gerakan proyektor. Aplikasi ini hanya untuk perangkat mobile khususnya handphone yang berbasis Android. Alat ini menggunakan modul bluetooth HC-05 sebagai media koneksi antara android dengan arduino. Dengan penggunaan aplikasi tersebut diharapkan dapat diterapkan dandapat membantu di Universitas Kanjuruhan Malang.Kata Kunci : Android, Arduino, Bluetooth, Lcd Proyektor.ABSTRACTAn LCD projector as activity study media is commonly used in education world, forexample in Kanjuruhan University of Malang. All this time utilization of LCD   projector is goodsbut the lack of remote control, for turning LCD  projector   we must use long stick or our hand. It can damage the LCD projector so activity study can be disturbed and wait warehouse staff to overcome that problem.Solution for that problem, is to make simulation of device and application of LCDprojector controller that function for turning and controlling direction of LCD projector. This application is only for mobile device especially device based on Android smartphone. This device uses bluetooth module HC-05 as connection media between android and arduino. With the use of this application, it can be applied and useful for Kanjuruhan University of Malang.Keywords : Android, Arduino, Bluetooth, LCD Projector