Claim Missing Document
Check
Articles

Found 14 Documents
Search

Green Finance and Competitiveness in Fintech Adoption: Digital Transformation and Sustainability in Indonesian Banks Rachmawati, Windasari; Sugeng Wahyudi; Wisnu Mawardi
Riset Akuntansi dan Keuangan Indonesia Vol. 10 No. 1 (2025): Riset Akuntansi dan Keuangan Indonesia
Publisher : Universitas Muhammadiyah Surakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23917/reaksi.v10i1.8571

Abstract

The increasing global focus on sustainability is prompting organizations to integrate financial technology (Fintech) solutions to increase their sustainability outcomes. This research seeks to explore the intermediary role of green finance and competitiveness, along by the moderating influence of digital transformation (DT), on the link among Fintech and sustainability performance. The study constructs a conceptual framework based on responses from bank employees in Central Java, Indonesia. Data were gathered from 170 bank employees and analyzed utilizing Smart-Partial Least Square (PLS). The findings reveal that Fintech adoption does not significantly negatively impact sustainability performance. Additionally, while Fintech adoption shows a positive but insignificant effect on green finance and competitiveness, it has an insignificant negative impact on competitiveness and sustainable performance. Digital transformation, as a moderator of the connection among Fintech adoption and green finance, competitiveness, and sustainability performance, also shows an insignificant positive effect.
ANALYSIS OF FACTORS OF COMPANY VALUE (CASE STUDY ON MANUFACTURING COMPANIES LISTED ON THE INDONESIA STOCK EXCHANGE IN 2017-2020) Widyakto, Adhi; Suhardjo, Yohanes; Rachmawati, Windasari
Jurnal RAK (Riset Akuntansi Keuangan) Vol. 7 No. 2 (2022): October 2022
Publisher : Universitas Tidar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31002/rak.v7i2.429

Abstract

This research aims to test the influence of profitability, liquidity, leverage on Price Book Value. in manufacturing companies listed on the Indonesia Stock Exchange in 2017 and 2020. This type of research is quantitative. The population in this study 284 is a manufacturing company listed on the Indonesia Stock Exchange in 2017 and 2020. The samples in this study used purposive sampling methods and were obtained by 200 manifacturing companies that fit the predetermined criteria. The data analysis technique used is multiple regression analysis with the SPSS 24.0 program. The results showed that the variable Return On Equity, Current Ratio, Debt Equity Ratio, Sales Growth had a Significant Positive Effect on PBV studies in Manufacturing Companies in 2017-2020.
Transformasi UMKM Kelurahan Wonodri Melalui Pelatihan Literasi Keuangan Praktis rachmawati, windasari; karim, abdul; krisnawati, hani; Muhammad Iqbal
TEMATIK Vol. 5 No. 2 (2025): Juli
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/tematik.v5i2.12196

Abstract

UMKM memiliki peran penting dalam perekonomian Indonesia namun masih banyak yang mengalami kendala dalam pencatatan keuangan usaha secara sistematis. Pengabdian masyarakat ini bertujuan meningkatkan literasi keuangan UMKM di kelurahan Wonodri, Kecamatan Semarang selatan, melalui pelatihan pembuatan laporan keuangan sederhana berbasis Microsoft Excel. Pelatihan ini dilaksanakan pada 11 Juni 2025 dengan 15 pelaku UMKM sebagai peserta. Metode meliputi ceramah,dskusi, dan praktik langsung. Hasil evaluasi menunjukkan peningkatan pemahaman dan kemampuan peserta dalam pencatatan dan pelaporan keuangan. kegiatan ini diharapkan dapat memperkuat manajemen keuangan dan pembukuanĀ  UMKM serta mendukung keberlanjutan usaha
Peningkatan Literasi Keuangan pada UMKM di Kelurahan Sendangmulyo, Kecamatan Tembalang, Kota Semarang rachmawati, windasari; karim, abdul; iqbal, Muhammad
TEMATIK Vol. 5 No. 1 (2025): Januari
Publisher : Universitas Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26623/tmt.v5i1.11528

Abstract

Masalah yang dihadapi oleh pelaku UMKM di Kelurahan Sendangmulyo Kecamatan Tembalang Kota Semarang adalah kurangnya pemahaman dan keterbatasan dalam pengelolaan keuangan usaha mereka. Banyak pelaku UMKM yang belum memahami konsep keuangan secara menyeluruh. Tujuan dari kegiatan pengabdian masyarakat ini adalah untuk memberikan literasi keuangan kepada UMKM di Sendangmulyo yang terdampak oleh pandemi COVID-19. Pandemi ini menuntut UMKM untuk bertahan agar tidak mengalami kebangkrutan. Metode yang diterapkan dalam kegiatan ini adalah dengan memberikan pelatihan langsung melalui tutorial di lapangan, mengajarkan cara pembuatan laporan keuangan serta penerapan literasi keuangan. Diharapkan hasil dari kegiatan ini adalah UMKM di Sendangmulyo dapat memahami pengelolaan keuangan dengan baik, mampu menyusun laporan keuangan yang benar, serta memprediksi harga jual dan keuntungan produk yang mereka pasarkan