Armaiyetti, Rita
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Dana Bos terhadap Prestasi Guru Armaiyetti, Rita; Marsidin, Sufyarma; Alkadri, Hanif
Jurnal Basicedu Vol. 4 No. 2 (2020)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v4i2.380

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk melihat pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan dana BOS terhadap prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif dengan korelasi. Populasinya adalah guru-guru di SD Negeri 61 Payakumbuh sebanyak 10 guru. Data penelitian dikumpulkan melalui melakukan pengamatan terhadap prilaku kepala sekolah terhadap guru. Berdasarkan Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa Terdapat kontribusi antara kepemimpinan kepala sekolah dengan prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh sebesar 8,5% dan Terdapat kontribusi antara dana BOS dengan prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh sebesar 7,8%. Dapat disimpulkan bahwa terlihat  pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan dana BOS terhadap prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh.
Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah dan Dana Bos terhadap Prestasi Guru Armaiyetti, Rita; Marsidin, Sufyarma; Alkadri, Hanif
Jurnal Basicedu Vol. 4 No. 2 (2020)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/basicedu.v4i2.380

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk melihat pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan dana BOS terhadap prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh. Jenis penelitian adalah penelitian kuantitatif dengan korelasi. Populasinya adalah guru-guru di SD Negeri 61 Payakumbuh sebanyak 10 guru. Data penelitian dikumpulkan melalui melakukan pengamatan terhadap prilaku kepala sekolah terhadap guru. Berdasarkan Hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa Terdapat kontribusi antara kepemimpinan kepala sekolah dengan prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh sebesar 8,5% dan Terdapat kontribusi antara dana BOS dengan prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh sebesar 7,8%. Dapat disimpulkan bahwa terlihat  pengaruh kepemimpinan kepala sekolah dan dana BOS terhadap prestasi guru di SD Negeri 61 Payakumbuh.