admin, TUGIYEM B1021151027
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH WORK FAMILY-CONFLICT DAN FAMILY WORK-CONFLICT TERHADAP KINERJA KARYAWAN WANITA DENGAN KOMITMEN ORGANISASIONAL SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA PERUSAHAAN DAERAH AIR MINUM TIRTA KHATULISTIWA KOTA PONTIANAK admin, TUGIYEM B1021151027
Jurnal Manajemen Update Vol 8, No 4 (2019): Jurnal Mahasiswa Manajemen
Publisher : Jurnal Manajemen Update

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKPenelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis Pengaruh Work Family-Conflict Dan Family Work-Conflict Terhadap Kinerja Karyawan Wanita Dengan Komitmen Organisasional Sebagai Variabel Mediasi Pada Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Khatulistiwa Kota Pontianak. Jenis Penelitian ini menggunakan analisis data dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah 224 karyawan wanita Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Khatulistiwa Kota Pontianak. Jumlah sampel sebesar 70 responden dipilih dengan cara Purposive Sampling, selanjutnya pengolahan data menggunakan analisis jalur.Hasil penelitian model pertama menunjukkan bahwa variabel Work family-conflict tidak berpengaruh signifikan terhadap Komitmen organisasional sedangkan variabel Family work-conflict berpengaruh signifikan terhadap Komitmen organisasional. Kemampuan variabel tersebut dalam menjelaskan pengaruhnya terhadap komitmen organisaional adalah sebesar 13,3% sedangkan sisanya sebesar 86,7%  dijelaskan oleh faktor lain di luar model penelitian. Hasil penelitian model kedua menunjukkan bahwa variabel Work family-conflict berpengaruh signifikan terhadap Kinerja, kemudian variabel Family work-conflict tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja. Sedangkan variabel Komitmen Organisasional tidak berpengaruh signifikan terhadap Kinerja. Kemampuan variabel tersebut dalam menjelaskan pengaruhnya terhadap kinerja adalah sebesar 76,5% sedangkan sisanya sebesar 23,5%  dijelaskan oleh faktor lain di luar model penelitian. Kata kunci: Work family-conflict, Family work-conflict, Komitmen organisasional dan Kinerja DAFTAR PUSTAKA Afrilia.L.D. dan Utami.H.N. (2018). Pengaruh Work-Family Conflict Terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja (Studi Pada Karyawan Wanita Rumah Sakit Permata Bunda Malang). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)Vol. 55 No. 2.Ahmad, A. 2008. Direct and Indirect Effect of ork Family Conflict on Job Performance. The Journal of International Management Studies, Vol 3, No 2, ISSN. 176-180.Agustina.R. dan Sudibya I Gde.A.( 2018). Pengaruh Work Family Conflict Terhadap Stres Kerja dan Kinerja Wanita Perawat Di Rumah Sakit Umum  Daerah Praya Lombok.  E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana.Vol. 7. No. 3. ISSN : 2337-3067.Andari, Ayu. 2018. ? pengaruh konflik peran ganda dan stres kerja terhadap kinerja karyawan wanita di sektor perbankan syariah wilayah kota pontianak?. Fakultas ekonomi dan bisnis. SKRIPSI.Andri E.W, R. Andi.S dan Ika B.S. 2017. Pengaruh Konflik Pekerjaan-Keluarga (Work-Family Conflict) Terhadap Kinerja Pelayanan Dan Komitmen Organisasi Melalui Kelelahan (Fatigue) Pada Karyawan Tenaga Kependidikan Di Bagian Akademk Universitas Jember. Jurnal Bisnis dan Manajemen. Vol. 11, No. 1.Amelia, Anisah.2010. Pengaruh Work To Family Conflict dan Family To Work Conflict Terhadap Kepuasan Dalam Bekerja, Keinginan Pindah Tempat Kerja, dan Kinerja Karyawan. Jam (4), (3), 201-219.Christine W.S., Megawati.O. & Indah.M. 2010. Pengaruh Konflik Pekerjaan dan Konflik Keluarga Terhadap Kinerja dengan Konflik Pekerjaan Keluarga Sebagai Intervening Variabel  (Studi pada Dual Career Couple di Jabodetabek). Jurnal Manajemen Dan Kewirausahaan. Vol.12, No 2.Dika.A, Riniwati.H, dan Nuddin.H. 2013. ?Analisis Pengaruh Gaya Kepemimpinan,Motivasi Kerja dan Komitmen Organisasional terhadap Kinerja Pegawai?. Jurnal Bisnis dan Majemen. Vol.I No. 1 pp 1-11. Dessler Gary. 1997. Manajemen Sumber Daya Manusia. PT. Prehalindo. Jakarta.Esson, P. L. 2004. Consequences of work-family conflict: Testing a new model of work-related, non-work-related and stress-related outcomes. Thesis. The Faculty of the Virginia Polytechnic Institute and State University. Blacksburg, VA. Pp.1-101.Ghozali, Imam. (2011). Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS. Semarang.Giovanny A.B dan Meily.M. 2013. Pengaruh Work-Family Conflict Terhadap Komitmen Organisasi: Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Mediasi. Jurnal Manajemen, Vol.13, No.1.Greenhaus, J.H. and Nicholas J. Beutell. 1985. Sources of Conflict Between Work and Family Roles1. Academy of Management Review. (10), (1), 76-88.Greenhaus, Jeffrey H. 2002. Work-Family Conflict. Journal of The Academy of Management Review, 45: 1-9.Hasibuan, Malayu S. P. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara.Irefin, P., & Mechanic,M.A. (2014). Effect of employee commitment on organizational performance in Coca cola Nigeria Limited Maiduguri, Borno state. IOSR Journal of humanities and social science, (19)3, 33-4.Irham Fahmi (2014). Perilaku Organisasi Teori, Aplikasi, dan Kasus. Bandung: Alfabeta.Imam Gunawan (2016). Pengantar Statistika Inferensial. Jakarta: PT RajaGrafindo PersadaJackson and Yohanes Arianto. 2017. Pengaruh Work Family Conflict Terhadap Kinerja Karyawati PT Sinta Pertiwi. Jurnal Kreatif : Pemasaran, Sumberdaya Manusia Dan Keuangan, Vol 5, No1, ISSN : 2339 ? 0689.Jacinta.F.R.(2002). Wanita Bekerja. (http://www.epsikologi.com/epsi/search.asp).Kussudyarsana dan Soepatini., 2008. Pengaruh Karier Objektif pada wanita terhadap konflik keluarga-pekerjaan. Jurnal Fakultas Ekonomi. Vol 9, No.2.Martin, Luis L., Eddleston, Kimberly., and Veiga, John F.2002. ?Moderators of the Relationship Between Work-Family Conflict and Career Satisfaction?. Academy of Management Journal, Vol 45, No 2, pp 399-409.Martono N. (2010). Metode Penelitian Kuantitatif Analisis Isi dan Analisis Data Sekunder. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.Mathus, L.R. and Jackson, J.H. 2001. Manejemen Sumber Daya Manusia. Salemba Empat. Jakarta.Mangkunegara, Prabu Anwar. 2007. Evaluasi Kinerja SDM. Edisi ketiga, Bandung: PT. Refika Aditama, Bandung.Mega D.T.,Bakri.H. dan Wiri.W.2017.Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi T erhadap Kinerja Pegawai Pada Kantor Kecamatan Parigi Kota. Jurnal Ilmu Manajemen Universitas Tadulako.Vol. 3. No.1, pp 079-089.Meyer J. P dan Allen N. J. 1997. Commitmen in The Workplace Theory Research and Aplication. Sage Publication. California.Mubassyir.A.H. dan  Herachwati.N. (2014). Pengaruh Work Family Conflict Terhadap Kinerja Perawat Wanita dengan Variabel Intervening Komitmen Organisasi di RSUD Bhakti Dharma Husada Surabaya. Jurnal Manajemen Teori dan Terapan.Vol 7. No. 3.Nurandini,A. dan Lataruva,E. (2014). Analisis Pengaruh Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada Pegawai Perum PERUMNAS Jakarta). Jurnal Studi Manajemen & Organisasi.Vol 11.Puspitasari.A. 2012.  Pengaruh  Konflik  Pekerjaan-Keluarga Terhadap Komitmen  Organisasi  Dengan  Kepuasan Kerja. Jejak, Volume 5, Nomor 1.Retnaningrum.A.K. dan Musadieq. M.A.(2016). Pengaruh Work Family Conflict Terhadap Kepuasan Kerja dan Kinerja (Studi Perawat Wanita RSUD Wonosari Yogyakarta). Jurnal Administrasi Bisnis (JAB).Vol. 36 No. 1.Rutherford,R.D.1993. Statistical Model For Causal Analysis. New York: John Wiley & Sons,Inc.Robbins, Stephen P. 2006. Perilaku Organisasi, PT Indeks, Kelompok Gramedia, Jakarta.Subejo, Troena Eka Afnan, Thoyib Armanu, Aisjah Siti. 2013. ?The Effect of Organizational Commitment and Organization Identity Strength to Citizenship Behaviour (OCB) Impact On Fire Department and Disaster Employee Performance?. IOSR Journal of Business and Management.S, C. W., Oktorina, M., & Mula, I. (2010). Pengaruh konflik pekerjaan dan konflik keluarga terhadap kinerja dengan konflik pekerjaan keluarga sebagai intervening variabel (studi pada dual career couple di Jabodetabek). Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 12(2), 121-132.Sihaloho,D.R dan Handayani,R. (2018). Pengaruh Work-To-Family Conflict Terhadap  Komitmen Organisasi pada PT.Pelabuhan Indonesia I (Persero) Medan. Jurnal Konsep Bisnis dan Manajemen. Vol.5,No.1, ISSN. 2443-3071.Simamora, Hendry. 2007. Manajemen Sumber Daya Manusia. Bagian Penerbitan Sekolah Tinggi Ekonomi YKPN. JogjakartaSedarmayanti. 2001. Sumber Daya Manusia dan Produktivitas Kerja. Jakarta: Mandar Maju.Sugiyono (2012). Metode Penelitian Kuantitatif,Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Bisnis. Cetakan ke-17. Bandung: Alfabeta.Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif,kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.Solimun. (2011). Analisis Variabel Moderasi dan Mediasi. Program Studi Statistika FMIPA Universitas Brawijaya, Malang.Triaryati, Nyoman. 2003 ?Pengaruh adaptasi kebijakan mengenai work family conflict terhadap absen dan turn over?. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan. Vol.5. No.1. Hal: 85-96.Werther, W. B. & Davis, K. (1996). Human Resources and Personal Management. International Edition. McGraw-Hill, Inc.Webley,P. 997 PSY6003 Advanced Statistics: Multivariate Analysis II Manifest VariablesAnalysis(Online).(www.peopleexeterac.uk/SEGLlea/multvar2/pathan. html,).Wibowo. (2007). Manajajemen Kinerja. Jakarta:RajaGrafindo Persada.Wibowo, (2016). Manajemen Kinerja. Edisi kelima, Jakarta: Rajawali PersWirawan.(2010). Konflik dan Manajemen Konflik Teori, Aplikasi, dan Penelitian. Jakarta: Salemba Humanika.Winardi.2003. Teori Organisasi dan Pengorganisasian. Jakarta: PT RajaGrafindo Persada. Sumber Internet:Diakses pada tanggal 18 Maret 2019Http://theorymethod.blogspot.com/2015/12/jenis-dan-sumber-data.htmlHttps://repository.widyatama.ac.id/xmlui/bitstream/handle/123456789/9787/Bab%203.pdf?sequence=11