Munzaro?ah, Naimatul
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sistem Informasi Akuntansi Keuangan Sebagai Analisis Rencana Anggaran Belanja Sekolah Dengan Metode Break Even Point Berbasis Multi User (Studi Kasus: Madrasah Aliyah Sabilul Ulum) Munzaro?ah, Naimatul
JURNAL ILMIAH KOMPUTERISASI AKUNTANSI Vol 11, No 1 (2018)
Publisher : JURNAL ILMIAH KOMPUTERISASI AKUNTANSI

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (2922.583 KB)

Abstract

Salah satu lembaga yang memerlukan sistem informasi akuntansi dan rencana anggaran adalah lembaga pendidikan. Pendanaan pendidikan mencakup semua pengeluaran yang sudah dianggarkan melalui Rencana Pendapatan dan Belanja Sekolah (RAPBS) atau Rencana Kegiatan Anggaran Sekolah (RKAS) untuk menunjang proses penyelenggaraan pendidikan baik yang berupa jasa ataupun barang.Madrasah Aliyah Sabilul Ulum memiliki tugas untuk mengelola keuangan berdasarkan prinsip-prinsip pengelolaan keuangan sehingga uang yang beredar dapat dimanfaatkan secara optimal. Break even point adalah titik dimana total pendapatan sama dengan total biaya atau titik dimana laba sama dengan nol.Sistem informasi akuntansi berbasis komputer yang dirancangkan meliputi pencatatan data akun, pencatatan data siswa, pencatatan transaksi akuntansi, klasifikasi biaya, perhitungan BEP, anggaran pendapatan, laporan data akun, jurnal umum, laporan pertanggungjawaban keuangan, laporan klasifikasi biaya, laporan BEP, laporan anggaran pendapatan dan rencana anggaran belanja sekolah.Kata Kunci : Sistem Informasi Akuntansi, Rencana Anggaran Belanja, BEP