FAJAR PRATOMO, PUSPA
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH PENAMBAHAN LATIHAN ROPE JUMP DENGAN METODE INTERVAL TRAINING TERHADAP KECEPATAN PEMANJATAN ATLET PANJAT TEBING KATEGORI SPEED PUTRA KOTA MADIUN FAJAR PRATOMO, PUSPA
Jurnal Kesehatan Olahraga Vol 4, No 2 (2016): Edisi Mei 2016
Publisher : Jurnal Kesehatan Olahraga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pelatihanrope jump dengan metode interval training terhadap hasil pemanjatan atlet Panjat Tebing kategori speed putra Kota Madiun.Sasaran atau subjek penelitian adalah atlet Panjat Tebing Kota Madiun kategori speed putra yang berjumlah 2 orang atlet. Pengambilan data dalam penelitian ini diperoleh dari seberapa cepat atlet mencapai puncak. Dua orang subjek penelitian melakukan latihan melompat tali dengan mengangkat kedua kaki secara bersamaan dan dilakukan secara berulang-ulang sebanyak tiga kali dalam satu minggu, selama enam minggu program pelatihan. Dari penelitian ini ditemukan bahwa terdapat peningkatan kecepatan sebelum dan sesudah program pelatihan. Peningkatan pada subjek penelitian pertama sebesar 35,07% dan subjek penelitian kedua sebesar 9,76% pada minggu keenam program pelatihan