This Author published in this journals
All Journal Fakultas Ekonomi
Daha, Materna Kaka
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS LAPORAN KEUANGAN UNTUK MENGETAHUI TINGKAT LABA DI PERUSAHAAN BACHRI DARMO Daha, Materna Kaka
JURNAL AGREGAT Vol 4, No 1 (2019)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (82.444 KB)

Abstract

Laporan keuangan merupakan alat yang sangat penting untuk memperoleh informasi sehubungan dengan posisi keuangan perusahaan yang bersangkutan yang dapat digunakan sebagai bahan evaluasi dan perencanaan keuangan untuk periode selanjutnya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui analisis laporan keuangan dan tingkat laba pada perusahaan Bachri Darmo. Jenis penelitian yang dapat digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Jenis dan sumber data menggunakan data primer berupa laporan keuanga tahun 2014, 2015 dan 2016. Analisisi yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Hasil hasil analisis yang telah diuraikan sebelumnya, maka dapat disimpulkan bahwa analisis rasio tingkat likuiditas, rentabilitas, aktivitas Perusahaan Bachri Darmo pada tahun menunjukkan nilai positif, karena perusahaan mampu untuk mengelolah segala aset yang dimiliki untuk memperoleh laba. Kemampuan ini dapat menunjang keberlangsungan perusahaan Bachri Darmo untuk penentuan produksi dan pengemabangan usaha pada tahun-tahun berikutnya. Perusahaan sebaiknya meningkatkan kinerja keuangannya dan berupaya meningkatkan laba perusahaan untuk tahun-tahun berikutnya.