This Author published in this journals
All Journal Fakultas Ekonomi
Riduan, Gusti Muhammad
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

STRATEGI PELAKSANAAN MAINTENANCE DALAM MENUNJANG KELANCARAN PROSES PRODUKSI DI UD TOHU SRIJAYA KOTA BATU Riduan, Gusti Muhammad
JURNAL AGREGAT Vol 3, No 1 (2018)
Publisher : Universitas Tribhuwana Tunggadewi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (150.77 KB)

Abstract

UD Tohu Srijaya merupakan UMKM yang bergerak dibidang pengolahan kayu yang memproduksi berbagai jenis kerajinan seperti alat-alat kebutuhan rumah tangga hingga survenir. Penelitian ini dilakukan pada bagian mesin meja pemotong yaitu Table Jig Saw 2712. Rencana penjadwalan yang masih belum pernah diterapkan pada UMKM ini serta untuk mengetahui serta menerapkan strategi yang cocok guna kelancaran proses produksi. Penelitian ini menggunakan metode Overall Equipment Effectiveness (OEE). Dari hasil penelitian diketahui nilai OEE pada mesin Table Jig Saw 2712 berada dibawah nilai 85% standar JIPM (Japan Institute of Plant Maintenance). Nilai rata-rata OEE pada mesin Table Jig Saw 2712 adalah 30%. Untuk strategi perawatannya sendiri masih belum mempunyai jadwal yang terencana secara efektif, ini menyebabkan terjadinya kerusakkan tiba-tiba sehingga peningkatan hasil produksi belum maksimal. Hasil penelitian juga menunjukkan bahwa efektivitas mesin yang beroperasi masih belum memenuhi standar yang sudah ada.