Nurrohmah, Isti
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Sikap, Kecerdasan Emosional, Dan Motivasi Membaca dengan Hasil Belajar Bahasa Inggris Nurrohmah, Isti
Jurnal Penelitian dan Penilaian Pendidikan Vol 2 No 2 (2017)
Publisher : Sekolah Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Prof. DR. Hamka bekerjasama dengan Himpunan Evaluasi Pendidikan Indonesia (HEPI).

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (646.676 KB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk memperoleh informasi tentang hubungan antara (1) Sikap dengan hasil belajar bahasa Inggris (2) Kecerdasan emosi dengan hasil belajar bahasa Inggris (2) Motivasi membaca dengan hasil belajar bahasa Inggris (3) Sikap, kecerdasan emosi, dan motivasi dengan hasil belajar bahasa Inggris. Penelitian menggunakan metode survei, dengan analisa regresi dan korelasi (sederhana dan ganda). Populasi terjangkau berjumlah 416 siswa, sampel sebanyak 81 orang. Hasil Penelitian menunjukkan bahwa: 1) terdapat hubungan (positif) antara sikap terhadap bahasa Inggris dengan hasil belajar bahasa Inggris. 2) terdapat hubungan positif antara kecerdasan emosi dengan hasil belajar bahasa Inggris. 3) terdapat hubungan positif antara motivasi membaca dengan hasil belajar bahasa Inggris. 4) terdapat hubungan positif antara sikap, kecerdasan dan motivasi membaca secara bersama-sama dengan hasil belajar bahasa Inggris dengan. Hasil penelitian diharapkan dapat memberikan informasi mengenai hubungan antara sikap, kecerdasan emosi, dan motivasi membaca dengan hasil belajar bahasa Inggris siswa SMA Muhammadiyah se-Kota Administrasi Jakarta Selatan.