Rostiawati, Dian
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PEMBELAJARAN ONLINE PADA MATA PELAJARAN MATEMATIKA PADA MATERI WAKTU DI KELAS II SD DALAM MASA PANDEMIC COVID-19 Rostiawati, Dian; Rahayu, Galih Dani Septiyan
COLLASE (Creative of Learning Students Elementary Education) Vol 4, No 2 (2021)
Publisher : IKIP Siliwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah siswa bisa memahami pembelajaran matematika yang diberikan oleh guru dengan metode pembelajaran online. Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Subjek penelitian yang diteliti ada 12 orang siswa kelas II SD. Alur penelitian yang dilaksanakan adalah mewawancarai guru, dan juga mewawancarai siswa. 4 orang siswa kemampuan baik, 4 orang siswa kemampuan sedang, dan 4 orang siswa kemampuan rendah. Hasil penelitian memperlihatkan bahwa 8 siswa (67%) mendapatkan nilai yang tinggi dan 4 siswa (33%) mendapatkan nilai sedang. Dengan demikian bisa disimpulkan bahwa siswa dapat memahami pembelajaran yang diberikan oleh guru dengan metode pembelajaran online.