Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PENGUJIAN GESER LIMESTONE UNTUK MENGHITUNG ANGKA KEAMANAN TERHADAP KELONGSORAN DI UTAMA MANDALA PURA ULUWATU Ramia, I Nyoman; Arya, I Wayan; Wiraga, I Wayan; I G A G Suryanegara, I G A G
Wahana Teknik Sipil: Jurnal Pengembangan Teknik Sipil Vol 24, No 1 (2019): Wahana Teknik Sipil
Publisher : Politeknik Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32497/wahanats.v24i1.1603

Abstract

The shear strength value is one of the important points in calculation of slope stability. One way to obtain the shear strength value is to do a direct shear test in laboratory. Like the cliff reinforcement study at Utama Mandala Uluwatu temple which is currently experiencing crack, it is necessary to test the shear strength of the limestone material at the cliff of the temple . There is no limestone testing equipment in the laboratory of the Civil Engineering Department, so that innovation is needed on the existing sliding test equipment. In this study innovation was carried out on how to test the soil shear strength so that it could be used to test the limestone shear strength. The test is done by moving two limestone surface that have been formed based on the mold tool which shape is circle. The shear strength slope at Uluwatu temple, which is currently experiencing crack in dry condition is . The shear strength value is used for calculating slope stability at Uluwatu Temple which is currently experiencing crack wich . The calculation used is curved slope stability by only calculate the life load and dead load. From the calculation of the stability of the slope, the safety factor is 1.15.
Pelatihan Software BIM Bagi Karyawan di Mitra Industri CV. Amira Eka Dana Wiraga, I Wayan; Moi, Fransiska; Sutapa, I Ketut
Jurnal Vokasi Vol 8, No 3 (2024): November
Publisher : Politeknik Negeri Lhokseumawe

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30811/vokasi.v8i3.5476

Abstract

Dalam menggambar bangunan diperlukannya sebuah metode yang dapat membantu mengurangi masalah yang sering terjadi saat menggunakan metode konvensional (perhitungan manual). Salah satu metode yang digunakan yaitu dengan Building Information Modeling (BIM). Pemodelan menggunakan BIM adalah salah satu cara yang paling efektif untuk saat ini. BIM membantu memodelkan bentuk dari bangunan yang akan dibangun mulai dari bentuk 2D seperti tampak, potongan, dan denah hingga pemodelan dengan bentuk tiga dimensi (3D) dari bangunan tersebut. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengembangkan software BIM yang dimiliki karyawan mitra industri guna meningkatkan keterampilan dan pengetahuan karyawan dalam bekerja dan mengajarkan mahasiswa D2 Fondasi, Benton dan Pengaspalan Jalan dalam melakukan Magang industri. Adaptasi dan komunikasi di lingkungan kerja sangat dibutuhkan, karena merupakan dasar untuk bisa diterima di lingkungan atau komunitas yang baru. Hal tersebut yang harus dikembangkan karyawan dalam bekerja. Tim pengabdian masyarakat yakin bahwa semua karyawan pasti bisa melakukan software BIM. Dengan adanya kegiatan pengabdian ini, adalah dapat mentransfer ilmu berupa memberikan pelatihan pada karyawan tentang Building Information Modeling yang selanjutnya akan menstransfer ilmu tersebut kepada karyawan.