This Author published in this journals
All Journal PRISMA FISIKA
Prabowo, Ridho
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Rancang Bangun Alat Pengukur Kecepatan Angin Prabowo, Ridho; Muid, Abdul; Adriat, Riza
PRISMA FISIKA Vol 6, No 2 (2018)
Publisher : Jurusan Fisika, Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1011.036 KB) | DOI: 10.26418/pf.v6i2.25260

Abstract

Pada penelitian initelah dilakukan pembuatan alat pengukur kecepatan angin berbasis mikrokontroler ATMega328P. Alat ini dirancang agar dapat merekam data kecepatan angin secara real time dan hasilnya disimpan pada kartu memori. Sistem dibuat menggunakan modul board Arduino Uno R3, optocoupler, modul Real Time Clock (RTC), Secure Digital Card (SD Card), dan Liquid Crystal Display (LCD). Sensor kecepatan angin  dibangun dari baling-baling tipe 3cup dan piringan bercelah dengan 100 celah. Pengujian dilakukan dengan membandingkannya dengan alat standar yaitu AWS (Automatic Weather Station) milik Balai Pengamatan Antariksa dan Atmosfer Pontianak – Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN). Hasil pengujian menunjukkan bahwa alat dapat mengukur kecepatan angin secara real time setiap 1 menitdengan error rata-rata sebesar 3,6%. Kata kunci :Kecepatan angin, Optocoupler , Mikrokontroler, Arduino UnoR3.