Prayoga, Adri
Program Studi Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Purworejo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENINGKATAN KEMAMPUAN PENALARAN MATEMATIKA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNINGPADA SISWA KELAS VIII Prayoga, Adri
EKUIVALEN - Pendidikan Matematika Vol 31, No 1 (2018): EKUIVALEN
Publisher : Universitas Muhammadiyah Purworejo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (447.73 KB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan penalaran matematika pada siswa kelas VIII C SMPN 1 Sadang tahun pelajaran 2016/2017 melalui penerapan model pembelajaran Problem Based Learning. Jenis penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang dilaksanakan dalam 2 siklus.Penelitian ini dilakukan di kelas VIII C SMPN 1 Sadang yang berjumlah 34 siswa.Instrumen yang digunakan meliputi lembar observasi dan lembar tes untuk mengetahui dan kemampuan penalaran matematika. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kemampuan penalaran matematikapada siklus 1 sebesar 70,58% kemudian meningkat menjadi 79,41% pada siklus 2.Sehingga dapatdisimpulkan bahwa model pembelajaran diskusi Problem Based Learning dapat meningkatkan kemampuan penalaran matematika siswa.