Rochmah, Nurul Wachidatur
Pendidikan Matematika. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan. Universitas Muhammadiyah Purworejo

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS KEMAMPUAN SISWA DALAM PEMECAHAN MASALAH HOT (HIGHER ORDER THINKING) BERDASARKAN LANGKAH POLYA Rochmah, Nurul Wachidatur
EKUIVALEN - Pendidikan Matematika Vol 34, No 1 (2018): EKUIVALEN
Publisher : Universitas Muhammadiyah Purworejo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (637.121 KB)

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif deskriptif yang bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan siswa dalam pemecahan masalah HOT berdasarkan langkah Polya. Peneliti menggunakan data hasil penyelesaian soal HOT dan wawancara pada enam subjek yang terdiri dari dua siswa berkemampuan tinggi, sedang, dan rendah yang merupakan siswa kelas VII-A SMP Negeri 19 Purworejo. Data di analisis berdasarkan empat kegiatan pemecahan masalah langkah Polya. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) Siswa berkemampuan tinggi dinyatakan mampu pada seluruh kegiatan pemecahan masalah langkah Polya. (2) Siswa berkemampuan sedang dinyatakan hanya mampu pada kegiatan memahami masalah. (3) Siswa berkemampuan rendah dinyatakan hanya mampu dalam kegiatan memahami masalah.   Kata kunci: Kemampuan Siswa, HOT, Langkah Polya