Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS AKURASI MODEL PREDIKSI FINANCIAL DISTRESS ALTMAN, SPRINGATE, OHLSON DAN GROVER (STUDI KASUS PADA PERUSAHAAN PT. DAYAINDO RESOURCES INTERNATIONAL TBK DAN PT. SURABAYA AGUNG INDUSTRI KERTAS DAN PULP TBK YANG TELAH BANGKRUT) Margali, Giovanni Edward; Rate, Paulina Van; Maramis, Joubert B.
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 5, No 2 (2017): JE VOL 5 No 2 (2017) Hal 1433
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (571.182 KB) | DOI: 10.35794/emba.v5i2.16216

Abstract

Abstrak: Perkembangan di era global saat ini, membuat perusahaan-perusahaan di Indonesia mengalami persaingan yang ketat. Persaingan yang ketat ini dapat dirasakan pada berbagai sektor perekonomian dan untuk semua perusahaan di Indonesia, jika terdapat kesalahan dalam system manajemen suatu perusahaan dapat membuat perusahaan tersebut mengalami kebangkrutan, seperti yang terjadi pada PT Dayaindo Resources International Tbk dan PT Surabaya Agung Industri Kertas dan Pulp yang mengalami kebangkrutan atau pailit, untuk itu seorang manajemen harus dapat melihat tanda-tanda kebangrutan sendiri dan cermat untuk mengambil keputusan. Pada penelitian ini kedua perusahaan tersebut dijadikan sampel untuk melihat model metode prediksi kebangkrutan manakah diantara Altman, Springate, Ohlson dan Grover yang merupakan metode paling akurat dengan konsistensi yang tertinggi. Dengan adanya penelitian ini diharapkan dapat membantu manajemen perusahaan dapat menghindari kebangkrutan. Nilai score kebangkrutan tiap perusahaan akan dihitung menggunakan setiap model, nilai score tersebut di analisis untuk mengetahui nilai standart deviasi. Penelitian ini mendapatkan hasil bahwa metode Grover merupakan metode dengan konsistensi akurasi tertinggi dengan hasil 0.42769. Kata Kunci: Prediksi Kebangkrutan
ANALISIS PENGARUH LIKUIDITAS SAHAM TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MELALUI KEPUTUSAN MANAJEMEN KEUANGAN (STUDI PADA PERUSAHAAN LQ45 DI BURSA EFEK INDONESIA, PERIODE 2016 - 2018) Margali, Giovanni Edward; Mangantar, Marjam M.; Saerang, Ivonne S.
JMBI UNSRAT (Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi). Vol 7, No 1 (2020): JMBI UNSRAT Volume 7 Nomor 1
Publisher : FEB Universitas Sam Ratulangi Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35794/jmbi.v7i2.30252

Abstract

LQ 45 is one of the indices on the Indonesia Stock Exchange (IDX), where indexes are obtained by calculating with valuations such as liquidity, in the sense. There are compelling reasons to think that market liquidity will affect company performance. Because of the level of selling power of these shares, it plays a central role in corporate governance, approval and performance. This research itself wants to see the effect of direct liquidity on firm value and the indirect effect of liquidity on firm value by moderating financial management decisions regarding investment decisions, dividend policies and purchasing decisions.In this study,the researchers found that stock liquidity directly affected the value of the company, and stock liquidity did not affect financial management decisions (investment decisions, dividend policies and funding decisions) which would later have an indirect effect on firm value.Keywords : stock liquidity, investment decisions, dividend policy, funding decisions, company value.