Rapar, Gerald
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, DISIPLIN KERJA DAN PEMBERDAYAAN KARYAWAN TERHADAP KINERJA KARYAWAN KANTOR WILAYAH BADAN PERTANAHAN NASIONAL PROVINSI SULAWESI UTARA. Rapar, Gerald; Mintardjo, Christoffel
Jurnal EMBA : Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis dan Akuntansi Vol 4, No 3 (2016): JE VOL. 4 NO. 3 (2016) HAL. 651 - 781
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (598.538 KB) | DOI: 10.35794/emba.4.3.2016.14333

Abstract

Abstrak : Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh  komitmen organisasi, disiplin kerja dan pemberdayaan karyawan secara parsial dan secara simultan  terhadap kinerja karyawan pada kantor wilayah badan pertanahan nasional provinsi sulawesi utara. Seluruh populasi di jadikan sampel yaitu 63 orang karyawan. analisis data dengan uji validitas dan reliabilitas, regresi linear berganda, uji hipotesis. Hasil penelitian yaitu: komitmen organisasi, disiplin kerja dan pemberdayaan karyawan secara simultan berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan di kantor wilayah badan pertanahan nasional provinsi sulawesi utara. Komitmen organisasi secara parsial tidak berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan kantor wilayah badan pertanahan nasional provinsi sulawesi utara. Disiplin kerja secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan di kantor wilayah badan pertanahan nasional provinsi sulawesi utara. Pemberdayaan karyawan secara parsial berpengaruh signifikan terhadap kinerja karyawan di kantor wilayah badan pertanahan nasional provinsi sulawesi utara. Saran yaitu:  mengingat disiplin kerja dan pemberdayaan karyawan kerja memiliki pengaruh positif yang signifikan serta memberikan kontribusi yang cukup besar terhadap kinerja karyawan di kantor wilayah badan pertanahan nasional provinsi sulawesi utara, maka pihak kantor wilayah badan pertanahan nasional provinsi sulawesi utara baik pimpinan maupun manajemen harus memperhatikan variabel disiplin kerja dan pemberdayaan karyawan dalam rangka peningkatan kinerja karyawan perusahaan mereka.