Abstrak Penukar panas yang di gunakan dalam system pendinginan mobil adalah radiator. Kebutuhan yang mampu mendemostrasikan perpindahan panas radiator sangat diperlukan dilaboratorium perpindahan panas teknik mesin unesa untuk menunjang perkuliahan perpindahan panas secaraa bstrak. Untuk mendukung bekerjanya trainersistem radiator ini, maka di perlukan system penunjang diantaranya system intrumentasi. Sistem ini berfungsi untuk mendeteksi tempratur pada permukaan radiator dan suhu air di dalam radiator. Ada pun peralatan yang diperlukan adalah thermo couple, display thermo couple dan konputer sebagai pencatat data. Pengujian dilakukan dengan memvariasikan temperatur fluida masuk dalam rancangan penukar panas yaitu pada temperatur fluida masuk 40ºC, 50ºC, 60ºC,70ºC dan 80ºC dan temperatur udara ruangan T∞ = 300C dengan tekanan 1 atm dengan laju aliran fluida = 0,063 kg/s, pengambilan data dilakukan 3 kali dengan selang waktu 5 menit setiap pengambilan data. Setelah dilakukan pengujian dapat diambil kesimpulan bahwa hasil uji alat penukar panas sudah cukup baik dikarenakan tidak mengalami kendala yang begitu berarti pada saat proses instrumentasi, alat ini sudah mampu mengukur suhu air yang ada di radiator dengan beberapa ukuran yang diinginkan.baik menukarkan panas yaitu pada temperatur 800C dengan kapasitas penukar panas sebesar 1164.24 watt. makatempratur yang keluardari radiator menurunlebihkurangnya 1.0ºCsampai4.0º Kata kunci :sistemintrumentasi, alatpengujikapasitasradiator, thermo coup