Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : snimed

Ancaman Keamanan pada Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit Kohar, Abdul; Putro, Hanson Prihantoro
Seminar Nasional Informatika Medis (SNIMed) 2014: Prosiding SNIMED 2014
Publisher : Magister Teknik Informatika, Universitas Islam Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Sistem informasi manajemen rumah sakit merupakan sistem yang kritis menyangkut kehidupan seseorang. Upaya perlu dilakukan agar sistem tersebut dapat tetap aman, terjaga dari berbagai ancaman yang dapat menganggu keberjalanan sistem. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ancaman terhadap keamanan sistem informasi kesehatan, khususnya pada Sistem Informasi Manajemen Rumah Sakit. Penelitian ini menggunakan metode review dengan teknik melakukan review dan menganalisis beberapa makalah yang berkaitan dengan topik pembahasan tentang keamanan sistem informasi kesehatan. Hasil penelitian yang diperoleh adalah bahawa ancaman yang paling tinggi terhadap keamanan sistem informasi kesehatan adalah ancaman dari peretas.