Az-zahroh, Tazkiyatun Nafs
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Mutu Pelayanan Kesehatan Terhadap Tingkat Kepuasan Pasien Rawat Inap Di Ruang Dewasa Umum Rumah Sakit X Kabupaten Gresik Az-zahroh, Tazkiyatun Nafs
PSIKOSAINS (Jurnal Penelitian dan Pemikiran Psikologi) Vol 12 No 2 (2017)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Gresik

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (400.533 KB)

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi dengan adanya ketidakpuasan yang dirasakan olehpasien rawat inap di ruang dewasa umumRumah Sakit X Kabupaten Gresik ataspelayanan yang timbul sebagai akibat dari kinerja layanan kesehatan yangdiperolehnyasetelah pasien membandingkan dengan apa yang diharapkannya.Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana pengaruh mutupelayanan kesehatan terhadap tingkat kepuasan pasien rawat inap di ruang dewasaumum Rumah Sakit X Kabupaten Gresik. Metode penelitian ini menggunakanpendekatan kuantitatif. Teknik yang digunakan dalam penelitian iniadalahnonprobability sampling dengan pendekatan purposive sampling dengan jumlahresponden sebanyak 117. Sedangkan metode pengumpulan data dari keduavariabel menggunakan kuesioner yang disusun dalam bentuk Skala Likert. Datadari kedua variabel diolah dengan teknik statistik regresi sederhana denganbantuan program SPSS 18.0 for windows. Diketahui bahwa rhitung > rtabel (0,834 >0,181), maka Ho ditolak dan Ha diterima. Koefisien korelasi positif menunjukkanbahwa hubungan yang terjadi adalah searah, apabila skor mutu pelayanankesehatan tinggi maka kepuasan pasien semakin tinggi, begitu pula sebaliknya.Dari hasil R Square sebesar 0,695 dapat dikatakan bahwa sumbangan mutupelayanan kesehatan terhadap kepuasan pasien adalah sebesar 69,5%. Hasilperhitungan tabel anova mengindikasikan bahwa regresi secara statistik signifikandengan nilai F = 263,673 untuk derajat kebebasan k = 1 dan n-k-1 = 117-1-1 = 115dan P-value = 0,00 > 0,05. Sedangkan perhitungan koefesien thitung = 16,238dengan derajat kebebasan n-k-1 = 117-1-1=115 dan ttabel = 1,981 maka dapatdisimpulkan bahwa mutu pelayanan kesehatan mempunyai pengaruh signifikanterhadap kepuasan pasien.