- A01111227, JOKO SUNARKO
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

EFEKTIVITAS STRATEGI BADAN NARKOTIKA NASIONAL KOTA PONTIANAK DALAM MENANGGULANGI PEREDARAN NARKOTIKA DIKOTA PONTIANAK - A01111227, JOKO SUNARKO
Jurnal Hukum Prodi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Untan (Jurnal Mahasiswa S1 Fakultas Hukum) Universitas Tanjungpura Vol 5, No 2 (2017): JURNAL MAHASISWA S1 FAKULTAS HUKUM UNTAN
Publisher : Jurnal Hukum Prodi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Untan (Jurnal Mahasiswa S1 Fakultas Hukum) Universitas Tanjungpura

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Di Indonesia peredaran narkotika sudah sangat menghawatirkan karena telah menyentuh ke seluruh lapisan masyarakat baik masyarakat menengah kebawah sampai kepada pejabat maka daripada itu diperlukan cara khusus untuk menanggulangi peredaran narkotika. Dalam proses pengungkapan dan penanggulangan tindak pidana Narkotika sangat diperlukan kesadaran masyarakat untuk bekerja sama dengan aparat penegak hukum, dan pentingnya peran anggota BNN dalam menerapkan strategi BNN Kota pontianak untuk menanggulangi penyalahgunaan Narkotika dikota Pontianak.  Proses penegakan hukum tentu tidak terlepas dari peran aparat penegak hukum khususnya dibidang pemberantasan Narkotika tidak terlepas terlepas dari peran masyarakat dan aparat penegak hukum untuk melakukan penegakan hukum yang menjadi kunci dari penegakn hukum adalah hukum itu sendiri UU No 35 Tahun 2009 tentang Narkotika, sarana  atau fasilitas yang mendukung penegakan hukum, dan faktor kebudayaan. Bahwa peredaran narkotika selama tiga tahun di wilayah kawasan Kota Pontianak mengalami peningkatan dimana para pelakunya berasal baik yang masih menjadi pelajar, pengangguran bahkan yang sudah bekerja karena pengaruh lingkungan, backingan aparat, dan faktor ekonomi. Hambatan yang dihadapi oleh BNN Kota Pontianak dalam mengungkap tindak pidana narkotika di kota pontianak terutama dalam mengungkap bandar besar dikarenakan mayoritas pelaku menggunakan jaringan terputus secara terorganisir jadi hanya pengedar kecil yang dapat terungkap selain itu banyaak anggota BNN yang belum mengikuti pendidikandan kejuruan dibidang pengungkapan tindak pidana Narkotika, untuk mengatasi kesulitan tersebut diperlukan suatu upaya agar strategi yang dilakukan oleh BNN Kota Pontianak dapat berjalan secara maksimal  baik strategi di bidang rehabilitasi, pencegahan dan pemberantasan tindak pidana Narkotika.Keyword: -