Muspayanti, Muspayanti
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENDUGAAN STRUKTUR BAWAH PERMUKAN DAERAH PROSPEK PANAS BUMI DI DESA PENCONG KECAMATAN BIRINGBULU, GOWA DENGAN MENGGUNAKAN METODE MAGNETIK Muspayanti, Muspayanti
Jurnal Sains dan Pendidikan Fisika Vol 14, No 3 (2018): JURNAL SAINS DAN PENDIDIKAN FISIKA
Publisher : Universitas Negeri Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (900.655 KB) | DOI: 10.35580/jspf.v14i3.10396

Abstract

Tulisan ini merupakan hasil tentang Struktur Bawah Permukaan daerah Panas Bumi dengan menggunakan Metode Magnetik di Desa Pencong Kecamatan Biringbulu Gowa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik anomali magnet dan struktur bawah permukaan daerah air panas Pencong. Data medan magnet total diperoleh dengan menggunakan Proton Procession Magnetometer (PPM). Hasil pengolahan data menunjukkan bahwa area panas bumi di Desa Pencong Kabupaten Gowa Sulawasi Selatan memiliki nilai anomali magnetik beragam mulai dengan -1600 nT sampai dengan 1800 nT dan menunjukkan bahwa daerah tersebut terdapat patahan (terobosan). Selain itu ditemukan bahwa di daerah panas bumi Pencong terdapat 3 perlapisan batuan yaitu clay cap (lempung dan tuff) sebagai tempat keluarnya air panas, zona reservoir terdiri dari batuan breksi, batuan basal lapuk atau shale (serpihan) diduga sebagai batuan fluida yang terpanaskan oleh batuan pemanas, heat source terdiri dari batuan basal dan batuan andesit terubah.