La Haji, La Haji
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN KEPATUHAN BEROBAT PASIEN TB PARU DI PUSKESMAS PUUWATU KOTA KENDARI TAHUN 2018 La Haji, La Haji; Ahmad, La Ode Ali Imran; Lisnawaty, Lisnawaty
(Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat) Vol 4, No 4 (2019): JIMKesmas (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kesehatan Masyarakat)
Publisher : Universitas Halu Oleo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37887/jimkesmas.v4i4.11448

Abstract

Penyakit Tuberculosis (TB) adalah penyakit menular langsung yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium tuberculosis, yang paling umum mempengaruhi paru-paru. Penyakit ini ditularkan dari orang keorang melalui cairan dari tenggorokan dan paru-paru seseorang dengan penyakit pernapasan aktif. Tuberculosis(TB) adalah suatu penyakit menular yang paling sering terjadi di paru-paru penyebabnya adalah suatu basil grampositiftahanasamdenganpertumbuhansangatlamban,yakniMycobacteriumtuberculosis.Tujuanpenelitianiniadalah untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan, sikap penderita, peran PMO dengan kepatuhanberobat pasien TB di Puskesmas Puuwatu Kota Kendari Tahun 2018. Jenis penelitian ini adalah survei analitikdengan rancangan penelitian cross sectional dengan menggunakan metode penelitian kuantitatif. Populasi padapenelitian ini adalah seluruh pasien TB paru yang berobat di Puskesmas Puuwatu Kota Kendari Tahun 2018 yangberjumlah 70 orang. Pengambilan sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan pendekatannon random sampling (Non probability Sampling) dengan teknik exhaustive sampling yaitu penentuan sampel di mana semua anggota populasi digunakan sebagai sampel, sehingga sampel sebanyak 70 pasien TB paruyang berobat ke Puskesmas Puuwatu Kota Kendari. Hasil penelitian yang didapatkan adalah ada hubungan antarapengetahuan dengan kepatuhan berobat pasien TB paru di puskesmas puuwatu kota kendari tahun 2018, adahubungan antara sikap penderita dengan kepatuhan berobat pasien TB paru di Puskesmas Puuwatu Kota KendariTahun 2018, ada hubungan antara peran PMO dengan kepatuhan berobat pasien TB paru di Puskesmas PuuwatuKota Kendari Tahun 2018.Kata kunci: Kepatuhan Berobat Penderita TB Paru, Pengetahuan, Sikap Penderita, Peran PMO.Â