This Author published in this journals
All Journal Metodik Didaktik
Puspita, Angela Marietya
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGGUNAAN METODE EKSPERIMEN DALAM MENINGKATKAN PEMAHAMAN KONSEP PADA MATA PELAJARAN IPA SISWA KELAS V SD TARAKANITA, RAWAMANGUN Puspita, Angela Marietya
Metodik Didaktik : Jurnal Pendidikan Ke-SD-an Vol 15, No 1 (2019): Metodik Didaktik Juli 2019
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/md.v15i1.21647

Abstract

Setelah dilakukan penelitian melalui dua siklus, dengan menerapkan metode eksperimen, diperoleh proses hasil belajar yang berbeda dari sebelumnya. Siswa terlihat lebih antusias, bersemangat, aktif, kreatif, serta berani mengungkapkan pendapatnya. Demikian juga pemahaman siswa terhadap materi ajar lebih mendalam serta pengalaman siswa menjadi lebih luas yang pada akhirnya ditunjukkan dengan meningkatnya hasil belajar. Berdasarkan penelitian ini, diharapkan guru dapat menerapkan penggunaan metode belajar yang tepat sesuai dengan tujuan yang akan dicapai dalam pebelajaran di kelas. Guru harus mempersiapkan skenario pembelajaran yang merangsang siswa untuk berpikir dan kreatif dalam belajar, sehingga suasana kelas menjadi lebih hidup dan menyenangkan bagi siswa. Penggunaan metode belajar yang tepat dan guru memiliki keterampilan dalam mengelola kelas dengan baik akan meningkatkan pemahaman konsep siswa terhadap materi ajar yang diberikan.