Tanjung, Ali Mahibba
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY SISWA KELAS VB SDN 015 GUNUNG BUNGSU Tanjung, Ali Mahibba
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 4 No. 1 (2020): April 2020
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (675.135 KB) | DOI: 10.31004/jptam.v4i1.463

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika tentang Bangun Ruang melalui Penerapan Model Pembelajaran Discovery Siswa Kelas Vb SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Tahun Pelajaran 2019/2020. Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi aktivitas guru, lembar observasi aktivitas siswa dan ulangan harian. Data dikumpulkan dengan cara mengamati aktivitas guru dan siswa dalam proses pembelajaran. Data dianalisis dengan menggunakan teknis analisis deskriptif. Hasil analisis data menunjukkan peningkatan terhadap aktivitas guru, aktivitas siswa dan hasil belajar siswa pada tiap kali pertemuan. Hasil belajar siswa pada prasiklus memperoleh rata-rata 65,45 dengan persentase ketuntasan 31,82% dan secara klasikal siswa tidak tuntas. Pada Ulangan Harian (UH) siklus I, rata-rata hasil belajar siswa 70,68 dengan persentase ketuntasan 54,54% dan secara klasikal siswa juga tidak tuntas. Sedangkan Ulangan Harian (UH) siklus II rata-rata hasil belajar siswa 81,59 dengan persentase ketuntasan 100% dan secara klasikal siswa tuntas. Dengan demikian dengan Penerapan Model Pembelajaran Discovery dapat meningkatkan Hasil Belajar Matematika Tentang Volume Bangun Ruang, Siswa Kelas Vb SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Tahun Pelajaran 2019/2020.
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY SISWA KELAS VB SDN 015 GUNUNG BUNGSU Tanjung, Ali Mahibba
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 4 No. 1 (2020): April 2020
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v4i1.463

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Matematika tentang Bangun Ruang melalui Penerapan Model Pembelajaran Discovery Siswa Kelas Vb SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Tahun Pelajaran 2019/2020. Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah lembar observasi aktivitas guru, lembar observasi aktivitas siswa dan ulangan harian. Data dikumpulkan dengan cara mengamati aktivitas guru dan siswa dalam proses pembelajaran. Data dianalisis dengan menggunakan teknis analisis deskriptif. Hasil analisis data menunjukkan peningkatan terhadap aktivitas guru, aktivitas siswa dan hasil belajar siswa pada tiap kali pertemuan. Hasil belajar siswa pada prasiklus memperoleh rata-rata 65,45 dengan persentase ketuntasan 31,82% dan secara klasikal siswa tidak tuntas. Pada Ulangan Harian (UH) siklus I, rata-rata hasil belajar siswa 70,68 dengan persentase ketuntasan 54,54% dan secara klasikal siswa juga tidak tuntas. Sedangkan Ulangan Harian (UH) siklus II rata-rata hasil belajar siswa 81,59 dengan persentase ketuntasan 100% dan secara klasikal siswa tuntas. Dengan demikian dengan Penerapan Model Pembelajaran Discovery dapat meningkatkan Hasil Belajar Matematika Tentang Volume Bangun Ruang, Siswa Kelas Vb SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Tahun Pelajaran 2019/2020.
MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PERMAINAN KARTU GAME SISWA KELAS IV SDN 015 GUNUNG BUNGSU TAHUN PELAJARAN 2018/2019 Tanjung, Ali Mahibba
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 3 No. 2 (2019): August 2019
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v2i4.287

Abstract

Dari hasil pengamatan dan evaluasi hasil belajar Matematika kelas IV SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar Provinsi Riau tahun pelajaran 2018/2019 masih rendah. Pada awal pembelajaran bahwa motivasi dan hasil belajar masih rendah dikarenakan belum optimalnya model pembelajaran yang digunakan. Maka dari itu permasalahan penelitian tindakan kelas ini adalah “apakah dengan menggunakan Permainan Kartu Game dapat meningkatkan kesiapan belajar, interaksi antar siswa, interaksi siswa dengan guru, tanggung jawab, dan pemahaman tugas. prestasi, motivasi, dan peran aktif siswa dalam pembelajaran. Sedangkan tujuan penelitian tindakan kelas ini adalah untuk mengetahui apakah dengan menggunakan Permainan Kartu Game dapat meningkatkan prestasi, motivasi, dan peran aktif siswa siswa kelas IV SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar Provinsi Riau tahun pelajaran 2018/2019”. Data aktivitas siswa diperoleh dari pengamatan saat proses pembelajaran berlangsung, dan hasil kerja kelompok didapat dari hasil pengamatan saat diskusi berlangsung selama pembelajaran, sedangkan hasil post test dari setiap kali pertemuan. Tempat penelitian ini dilakukan di kelas IV SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar Provinsi Riau tahun pelajaran 2018/2019, dengan jumlah 23 siswa yang terdiri dari 13 siswa laki-laki dan 10 siswa perempuan.dari penelitian tindakan kelas ini diperoleh kesimpulan bahwa pembelajaran dengan menggunakan Permainan Kartu Game dapat meningkatkan prestasi, motivasi, dan peran aktif siswa kelas IV SD Negeri 015 Gunung Bungsu Kecamatan XIII Koto Kampar Kabupaten Kampar Provinsi Riau. Oleh karena itu salah satu upaya guru dalam meningkatkan aktivitas dan hasil belajar siswa adalah dengan menggunakan Permainan Kartu Game.