Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search
Journal : JIKA (Jurnal Informatika)

RANCANG BANGUN SISTEM INFORMASI PEMBELAJARAN ANATOMI TUBUH MANUSIA BERBASIS ANDROID (STUDI KASUS: SDN CIHUNI 1) Heriyani, Nofitri
Jurnal Informatika Vol 3, No 1 (2019): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (664.927 KB) | DOI: 10.31000/jika.v3i1.2036

Abstract

Learning is a communication process between learners, teachers and teaching materials. Communication will not work without the aid of medium or message media. The message to be communicated is the content of the learning that is in the curriculum curricula poured by faculty or facilitator or other sources into communication symbols. Submission of learning messages from teachers to students today, still using teaching aids like books. This makes the students less interested and bored when absorbing the lesson thus giving the effect of lazy learning. Applications are made a medium of learning for elementary school students with references from books containing human anatomy material including the structure of the human body, skeletons and skin, muscular system, nervous system, endocrine system, respiratory, system cardio-vascular system, lymphatic system, digestive system, excretion system and reproduction system and contains anatomy learning information of the human body in detail in terms of material and images. The results of the study found that still using the use of books and media sculpture in the process of teaching and learning activities at the school. To support this application also included exercise questions, in order to find out how far the ability of students to deepen the material obtained from this application. This application development method uses Rapid Aplication Develpoment which consists of three phases namely planning, design workshop, and implementation with UML process design (Unified Modeling Language) and developed using the Eclipse IDE for data collection with literature and questioner studies, based on the results of research, applications that have been made is needed and greatly facilitates the children to learn the anatomy of the human body
SISTEM LAPORAN STOCK OPNAME MERCHANDISER BERBASIS WEB Handayani, Nurdiana; Septarini, Ri Sabti; Heriyani, Nofitri; Hakim, Luqmanul
Jurnal Informatika Vol 7, No 4 (2023): JIKA (Jurnal Informatika)
Publisher : University of Muhammadiyah Tangerang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31000/jika.v7i4.9639

Abstract

Sistem laporan stock opname sangat penting karena membantu perusahaan dalam memantau, mengelola dan mengoptimalkan stock opname yaitu tentang aktivitas transaksi keluar masuknya barang perusahaan. Laporan stock opname merchandiser pada PT Arina Multikarya belum dilakukan secara terkomputerisasi yaitu mengirimkan hasil foto dokumentasi dan di berikan deskripsi barang apa saja yang stok nya menipis ataupun kosong lalu dikirimkan melalui group whatsapp yang mengakibatkan dalam proses pengolahan data laporan stock opname sering terjadinya kekeliruan dan kesalahan pemasukan data serta mengalami kesulitan dalam pencarian data laporan stock opname yang sudah lampau jika dibutuhkan dikemudian hari.  Menggunakan metode User Requirement Specification (URS) untuk mengumpulkan data kebutuhan sistem yang akan dirancang secara spesifik dengan fokus kepada kebutuhan pengguna. Pemodelan sistem digambarkan menggunakan unified Modeling language (UML) dan metode pengembangan sistem yang digunakan adalah Extreme Programming, metode ekspansi perangkat lunak yang pengembangan system dalam waktu singkat dengan mendahulukan adanya interaksi cepat dari pengembangan terhadap perbedaan yang terjadi dalam bentuk apapun. Dengan merancang sistem berbasis web diharapkan dapat membantu dan memudahkan proses sistem laporan stock opname merchandiser yaitu dalam proses pengolahan data dan menyimpan data yang akhirnya menghasilkan data yang akurat yang dapat digunakan untuk keperluan perusahaan.