Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

ANALISIS STATISTIK KETERAMPILAN BERMAIN BOLAVOLI TIM PUTRA KABUPATEN SIDOARJO PADA FINAL PEKAN OLAHRAGA PROVINSI TAHUN 2019 ABDUL AZIS, MOCHAMMAD; SUDIJANDOKO, ANDUN
Jurnal Kesehatan Olahraga Vol 8, No 3 (2020)
Publisher : Jurnal Kesehatan Olahraga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permainan Bolavoli adalah olahraga yang banyak digemari oleh masyarakat di Indonesia. Tidak heran di Indonesia olahraga ini sangat populer dan permainan bolavoli hampir dimainkan semua kalangan masyarakat, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan statistik keterampilan bermain bolavoli tim putra Kabupaten Sidoarjo pada final PORPROV 2019. Model penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan jenis penelitian kuantitatif deskripstif dari data-data pengamatan pada pertandingan final PORPROV antara Kabupaten Sidoarjo Vs Kabupaten Pacitan. Teknik pengumpulan data melalui video rekaman pertandingan final PORPROV antara Kabupaten Sidoarjo vs Kabupaten Pacitan. Teknik analisis data dengan menggunakan rumus persentase dan efektivitas dengan cara menghitung tingkat keberhasilan dan jumlah aktivitas keterampilan bermain pada tim putra Kabupaten Sidoarjo pada final PORPROV 2019.Hasil penelltian menunjukan bahwa: 1.) Tingkat efektivitas keberhasilan keterampilan penghasil poin: Attack (42.11%), serve (3.53%), dan block (7.51%). 2.) tingkat efektivitas keterampilan bukan penghasil poin: receive (90.00%), toss (91.41%), dan dig (32.70%). 3.) tingkat efektivitas keberhasilan keterampilan penghasil poin terbaik: attack; Frisca (11) (55.32%), serve; Fauzin (7) (15.38%), dan block; Fauzin (7) (11.63%). 4.) tingkat efektivitas keberhasilan keterampilan bukan penghasil poin terbaik: recieve; Fauzin (7) (100.00%), toss; Yudha (9) (100.00%), dan dig; Niko (8) (100.00%). Kata kunci : Analisis, Keterampilan Bolavoli, PORPROV.
ANALISIS STATISTIK KETERAMPILAN BERMAIN BOLAVOLI TIM PUTRA KABUPATEN SIDOARJO PADA FINAL PEKAN OLAHRAGA PROVINSI TAHUN 2019 ABDUL AZIS, MOCHAMMAD; SUDIJANDOKO, ANDUN
Jurnal Kesehatan Olahraga Vol 8, No 3 (2020)
Publisher : Jurnal Kesehatan Olahraga

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Permainan Bolavoli adalah olahraga yang banyak digemari oleh masyarakat di Indonesia. Tidak heran di Indonesia olahraga ini sangat populer dan permainan bolavoli hampir dimainkan semua kalangan masyarakat, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan statistik keterampilan bermain bolavoli tim putra Kabupaten Sidoarjo pada final PORPROV 2019. Model penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah dengan jenis penelitian kuantitatif deskripstif dari data-data pengamatan pada pertandingan final PORPROV antara Kabupaten Sidoarjo Vs Kabupaten Pacitan. Teknik pengumpulan data melalui video rekaman pertandingan final PORPROV antara Kabupaten Sidoarjo vs Kabupaten Pacitan. Teknik analisis data dengan menggunakan rumus persentase dan efektivitas dengan cara menghitung tingkat keberhasilan dan jumlah aktivitas keterampilan bermain pada tim putra Kabupaten Sidoarjo pada final PORPROV 2019.Hasil penelltian menunjukan bahwa: 1.) Tingkat efektivitas keberhasilan keterampilan penghasil poin: Attack (42.11%), serve (3.53%), dan block (7.51%). 2.) tingkat efektivitas keterampilan bukan penghasil poin: receive (90.00%), toss (91.41%), dan dig (32.70%). 3.) tingkat efektivitas keberhasilan keterampilan penghasil poin terbaik: attack; Frisca (11) (55.32%), serve; Fauzin (7) (15.38%), dan block; Fauzin (7) (11.63%). 4.) tingkat efektivitas keberhasilan keterampilan bukan penghasil poin terbaik: recieve; Fauzin (7) (100.00%), toss; Yudha (9) (100.00%), dan dig; Niko (8) (100.00%). Kata kunci : Analisis, Keterampilan Bolavoli, PORPROV.
Penerapan Learning Management System Untuk Ujian Semester Di Smp Setia Gama Jakarta Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (AHP) Farhan Isnandar, Muhammad; Abdul Azis, Mochammad
Jurnal SISKOM-KB (Sistem Komputer dan Kecerdasan Buatan) Vol. 8 No. 3 (2025): Volume VIII - Nomor 3 - Mei 2025
Publisher : Teknik Informatika, Sistem Informasi dan Teknik Elektro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.47970/siskom-kb.v8i3.832

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis penerapan Learning Management System (LMS) dalam pelaksanaan ujian semester di SMP Setia Gama Jakarta dengan menggunakan metode Analytical Hierarchy Process (AHP). Fokus penelitian ini adalah untuk mengevaluasi kriteria biaya, efektivitas, efisiensi, dan keamanan dalam mendukung keberhasilan penerapan LMS, dengan mempertimbangkan kesiapan infrastruktur yang sudah memadai. Data dikumpulkan melalui wawancara dan kuesioner yang disebarkan kepada guru, siswa, dan staf IT untuk menilai faktor-faktor yang mempengaruhi implementasi LMS. Hasil analisis AHP menunjukkan bahwa kriteria keamanan memiliki bobot yang lebih tinggi, mengingat pentingnya keandalan sistem dan perlindungan data ujian. Sementara itu, kriteria biaya dan efektivitas dan efisiensi juga memainkan peran penting, tetapi dipengaruhi oleh kesiapan infrastruktur yang mendukung kelancaran ujian. Penelitian ini merekomendasikan peningkatan pelatihan untuk pengguna LMS dan penguatan sistem keamanan data, serta mengoptimalkan biaya dengan memilih solusi LMS yang sesuai dengan anggaran dan kebutuhan sekolah.