Dwidyah Rini, Ayu
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

RELEVANSI SIKAP DAN PENGALAMAN PELAKU USAHA MIKRO KECIL MENENGAH MUDA DALAM PEMAHAMAN AKUNTANSI DAN PENGARUHNYA TERHADAP KEBERHASILAN BISNIS Dwidyah Rini, Ayu
Proceeding SENDI_U 2016: SEMINAR NASIONAL MULTI DISIPLIN ILMU DAN CALL FOR PAPERS
Publisher : Proceeding SENDI_U

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan sikap dan pengalaman pelaku usaha mikro kecil menengahmuda terhadap keberhasilan usaha melalui pemahaman informasi akuntansi. Melalui pendekatan kuantitatif denganteknik analisis jalur (path analysis) peneliti ingin mengetahui hubungan sikap dan pengalaman pelaku UMKM mudadalam memahami informasi akuntansi. Peneliti juga ingin mengetahui hubungan pemahaman informasi akuntansiterhadap keberhasilan usaha pelaku UMKM muda. Hasil penelitian menjelaskan bahwa sikap dan pengalamanmemiliki hubungan yang signifikan secara parsial terhadap pemahaman informasi akuntansi. Hasil penelitian jugamenjelaskan bahwa pemahaman informasi akuntansi sebagai variabel perantara memiliki hubungan yang dominanterhadap keberhasilan usaha.Kata Kunci: Informasi Akuntansi, Keberhasilan Usaha, Pengalaman usaha, Sikap
Real Business Cycle: Stochastic driving force decomposition of output dynamics in East Java Rofik, Mochamad; Dwidyah Rini, Ayu; Kaluge, David; Alfarado, Rafael
Journal of Innovation in Business and Economics Vol. 7 No. 02 (2023): Journal of Innovation in Business and Economics
Publisher : Faculty of Economics and Business, University of Muhammadiyah Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22219/jibe.v7i02.28160

Abstract

This study aims to examine output dynamics in East Java using the Real Business Cycle (RBC) model. We constructed an RBC model with two stochastic shocks originating from the demand and supply sides. The RBC model in this study shows that output dynamics, as the driver of the business cycle in East Java, are mostly caused by exogenous shocks originating from the demand side. The model also shows that some variables such as wage levels, consumption, and capital accumulation exhibit inertia patterns in response to shocks. Therefore, after releasing the assumptions underlying the RBC model and accommodating fiscal and monetary policies, we argue that the response time lag shown by some of these variables can be advantageous for authorities to mitigate the impact of shocks and determine policies. Additionally, two main factors that determine policy effectiveness are understanding the sources of shocks and the timing of policy implementation.