Naufal, Muhammad Alifiro
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS PENGARUH WILAYAH DAN PARTAI POLITIK TERHADAP HUBUNGAN PARA AKTIVIS DI INDONESIA MENGGUNAKAN ALGORITMA DEGREE CENTRALITY Rahman, Arief; Naufal, Muhammad Alifiro; Rakhmawati, Nur Aini
Jurnal Informatika Upgris Vol 6, No 1: JUNI (2020)
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jiu.v6i1.6092

Abstract

Berkembanganya teknologi khususnya internet, memungkinkan orang dapat saling berhubungan dengan mudah. Internet dimanfaatkan di berbagai bidang termasuk dunia politik sebagai media penghubung aspirasi sesama aktivis. Hubungan para aktivis tersebut saling membentuk jaringan sosial. Jaringan tersebut dapat dipengaruhi oleh wilayah asal atau partai politik yang diikuti. Analisis ini menggunakan algoritma Degree Centrality untuk mencari seberapa banyak aktivis yang saling terhubung melalui suatu wilayah atau partai politik. Hasil analisis dapat disimpulkan bahwa jaringan sosial politik lebih dipengaruhi oleh wilayah dibandingkan partai politik.