Zhafari, Mohamad Rafdi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Kecerdasan Emosional dan Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kinerja Guru SMA Negeri di Kecamatan Kalideres Jakarta Barat Zhafari, Mohamad Rafdi; Fauzan, Hemmy; Nofrianto, Nofrianto
NUR EL-ISLAM : Jurnal Pendidikan dan Sosial Keagamaan Vol. 7 No. 1 (2020): (April 2020)
Publisher : Institut Agama Islam Yasni Bungo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51311/nuris.v7i1.150

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kecerdasan emosional dan gaya kepemimpinan transformasional secara parsial maupun simultan terhadap kinerja guru. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan sekunder yang diperoleh dari lapangan dan data pustaka. Sampel pada penelitian ini adalah 123 orang guru SMA Negeri Se-Kecamatan Kalideres. Dengan menggunakan metode sampel simple random sampling. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif. Metode analisis yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan SPSS 22. Hasil penelitian ini menunjukan pengaruh kecerdasan emosional dan gaya kepemimpinan transformasional secara parsial maupun simultan mempunyai pengaruh signifikan terhadap kinerja guru di SMA Negeri di Kecamatan Kalideres.