This Author published in this journals
All Journal Jurnal Kesehatan
Rahmah Karina
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENYANGGA BANTAL DI SISI KANAN IBU HAMIL TERHADAP KEJADIAN SUPINE HYPOTENSION PADA IBU HAMIL TRIMESTER III Febi Ratnasari; Rahmah Karina
Jurnal Kesehatan Vol 8 No 1 (2019): Jurnal Kesehatan
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Yatsi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37048/kesehatan.v8i1.149

Abstract

Latar Belakang: Supine hypotension terjadi pada trimester kedua dan trimester ketiga yaitu penurunan tekanan darah sistol >30 mmHg sampai 80 mmHg pada posisi supine. Tujuan: Mengetahui hubungan penyangga bantal disisi kanan wanita hamil dengan kejadian supine hypotension pada wanita hamil trimester ketiga di wilayah kerja Puskesmas Tigaraksa. Metode Penelitian: Eksperimental dengan rancangan one group pretest posttest. Sampel penelitian ini adalah 30 teknik purposive sampling. Data diperoleh dengan pengukuran tekanan darah dengan sphygmomanometer dan detak jantung janin dengan menggunakan fetal doppler. Hasil: Analisa data yang digunakan adalah Wilcoxon Signed-Rank Test hasil data yang diperoleh pretest penyangga bantal terhadap pretest supine hypotension nilai p value 0,001 < 0,05, pretest penyangga bantal terhadap posttest supine hypotension nilai p value 0,000 < 0,05, posttest penyangga bantal terhadap pretest supine hypotension nilai p value 0,000 < 0,05, pretest penyangga bantal terhadap posttest supine hypotension nilai p value 0,000 < 0,05, Kesimpulan: Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada hubungan yang signifikan antara penyangga bantal disisi kanan ibu hamil dengan kejadian supine hypotension pada wanita hamil trimester ketiga. Saran: Untuk wanita hamil trimester ketiga untuk menggunakan penyangga bantal disisi kanan untuk mengurangi kejadian supine hypotension.