-, Tomtowi
SD Negeri Karanganyar 01 Kec. Kedungbanteng Kab. Tegal

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN MENULIS PARAGRAF BAHASA INGGRIS SISWA KELAS VII C MELALUI MODEL PERTANYAAN TERSTRUKTUR -, Tomtowi
Dinamika Pendidikan Vol 3, No 1 (2012)
Publisher : Institute of Research Publishing Project (I-RPP)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Latar belakang penelitian ini adalah rendahnya belejar Bahasa Inggris siswa materi menulis paragrafsingkat. Hal ini disebabkan kemampuan siswa yang rendah dan pembelajaran yang dilakukanbelum maksimal. Masalah pokok yang diangkat adalah apakah pemberian pertanyaan terstrukturdapat meningkatkan kemampuan menulis paragraf ?. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkanprestasi hasil belajar pada mata pelajaran Bahasa Inggris dalam menulis paragraf melalui modelpertanyaan terstruktur. Penelitian dilaksanakan dengan 2 siklus, subjek penelitian adalah siswakelas VII C SMP Negeri 1 Kedungbanteng tahun 2011/2012 sebanyak 40 Siswa. Hasil dari penelitianberupa peningkatan hasil belajar C pada mata pelajaran Bahasa Inggris pada penulisan paragrafmelalui model pertanyaan terstruktur. Simpulan dari hasil penelitian adalah penerapan modelpertanyaan terstruktur dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa Inggrismenulis paragraf.