Jawahir, Adi
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

OPTIMALISASI PELAYANAN BIMBINGAN KONSELING DALAM PEMBINAAN AKHLAK SISWA Jawahir, Adi
Tsaqafatuna Vol 3, No 1 (2020): Ilmu Pendidikan Islam
Publisher : STIT Buntet Pesantren

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui optimalisasi pelayanan bimbingan konseling dalam pembinaan akhlak siswa kelas VIII di SMPN 2 Sedong. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan mengambil tempat di SMP Negeri 2 Sedong. Penelitian ini dilaksanakan mulai bulan Juli sampai dengan bulan Agustus 2019. Subyek dalam penelitian ini adalah Guru BK SMP Negeri 2 Sedong. Informan dalam penelitian ini adalah kepala sekolah, guru SMPN 2 Sedong dan siswa kelas VIII. Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik keabsahan data dilakukan dengan triangulasi sumber dan triangulasi metode. Teknik analisis data dengan analisis model Interaktif yang meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) upaya untuk mengoptimalkan layanan bimbingan konseling dalam pembinaan akhlak siswa kelas VIII ada beberapa bentuk, yaitu: (a) layanan bimbingan klasikal dilaksanakan di dalam kelas satu minggu satu kali selama 80 menit (2X40menit); (b) melalui pengajaran mengadakan Pengajian Jum’at pagi setiap satu bulan sekali dengan mengundang ustadz yang berbeda-beda; (c) melalui pembiasaan mengadakan sholat dhuha sebelum masuk jam pembelajaran bimbingan konseling dan sholat dilaksanakan secara sendiri-sendiri; (d) mengadakan kontrol terhadap akhlak siswa dengan bekerjasama dengan wali kelas, guru SMPN 2 Sedong dan sesama siswa.
OPTIMALISASI PELAYANAN BIMBINGAN KONSELING DALAM PEMBINAAN AKHLAK SISWA Jawahir, Adi
TSAQAFATUNA : Jurnal Ilmu Pendidikan Islam Vol. 2 No. 1 (2020): Penguatan Pendidikan Islam: Metode, Teknologi, dan Pengembangan Karakter
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Buntet Pesantren Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54213/tsaqafatuna.v2i1.39

Abstract

Tujuan dilakukan penelitian ini adalah untuk mengetahui optimalisasi pelayanan bimbingan konseling dalam pembinaan akhlak siswa kelas VIII di SMPN 2 Sedong. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif deskriptif dengan mengambil tempat di SMP Negeri 2 Sedong. Penelitian ini dilaksanakan mulai bulan Juli sampai dengan bulan Agustus 2019. Subyek dalam penelitian ini adalah Guru BK SMP Negeri 2 Sedong. Informan dalam penelitian ini adalah kepala sekolah, guru SMPN 2 Sedong dan siswa kelas VIII. Pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, wawancara dan dokumentasi. Teknik keabsahan data dilakukan dengan triangulasi sumber dan triangulasi metode. Teknik analisis data dengan analisis model Interaktif yang meliputi reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) upaya untuk mengoptimalkan layanan bimbingan konseling dalam pembinaan akhlak siswa kelas VIII ada beberapa bentuk, yaitu: (a) layanan bimbingan klasikal dilaksanakan di dalam kelas satu minggu satu kali selama 80 menit (2X40menit); (b) melalui pengajaran mengadakan Pengajian Jum’at pagi setiap satu bulan sekali dengan mengundang ustadz yang berbeda-beda; (c) melalui pembiasaan mengadakan sholat dhuha sebelum masuk jam pembelajaran bimbingan konseling dan sholat dilaksanakan secara sendiri-sendiri; (d) mengadakan kontrol terhadap akhlak siswa dengan bekerjasama dengan wali kelas, guru SMPN 2 Sedong dan sesama siswa.
Metode Layanan Bimbingan Konseling terhadap Masalah pribadi Sosial Siswa di SMP Negeri 2 Sedong Kabupaten Cirebon Jawahir, Adi
Journal of Islamic Education Counseling Vol. 1 No. 1 (2021): Implementasi Bimbingan dan Konseling Pendidikan Islam
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Buntet Pesantren Cirebon

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (206.795 KB) | DOI: 10.54213/jieco.v1i1.27

Abstract

Exclusive social guidance for students is a guidance in dealing with and solving personal-social problems, for example: adjustment, facing problems, using counseling service methods for exclusive social problems in students which are expected to make it easier for counseling teachers to solve social personal problems. learners. This research is a qualitative research which aims to find out how the counseling guidance service method for the personal social problems of students, namely adjustment, facing feuds and relationships for students who are in class VII and VIII of SMP N 2 Sedong Cirebon Regency in the academic year 2018 / 2019. The subject of this research means the counseling guidance teacher and students, while the object is how the counseling guidance service method to the direct social dilemmas of students at SMP N 2 Sedong Cirebon Regency. Data collection techniques using the method of observation, interviews and documentation. What will happen from this research are the methods used by counseling teachers in dealing with adjustment problems include: student observation methods, student calling methods, lecture methods, home visit methods and student monitoring methods. dealing with feuds include: methods of calling students, methods of visiting students and methods of calling parents. The methods used by counseling teachers to handle social dilemmas include: the lecture method which consists of the classical lecture method and the individual lecture method.