Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Pengaruh Sistem Informasi Manajemen Dalam Pembentukan Kinerja Organisasi Bisnis di Indonesia Anugrah, Reksa; Nugroho, Dimas; Nuche, Asher
Jurnal MENTARI: Manajemen, Pendidikan dan Teknologi Informasi Vol 2 No 2 (2024): Maret
Publisher : Pandawan Sejahtera Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.33050/mentari.v2i2.480

Abstract

Dalam dekade terakhir, Sistem Informasi Manajemen (SIM) telah menjadi elemen krusial dalam operasional bisnis di Indonesia, didorong oleh inovasi teknologi, globalisasi, dan pertumbuhan ekonomi berbasis informasi. Sistem informasi manajemen telah berubah dari alat pemrosesan data menjadi sistem pendukung keputusan yang vital untuk lingkungan bisnis yang dinamis. Penelitian ini mengungkap tantangan adaptasi dan integrasi teknologi Sistem Informasi Manajemen di perusahaan-perusahaan Indonesia, terutama dalam inovasi dan pengembangan teknologi informasi. Tujuan penelitian ini adalah menyoroti pengaruh Sistem Informasi Manajemen terhadap organisasi bisnis di Indonesia dan bagaimana sistem tersebut berkontribusi terhadap efisiensi operasional organisasi. 108 data dikumpulkan melalui wawancara dan kuesioner di Lampung, dianalisis menggunakan Uji Z. Hasilnya menunjukkan bahwa terdapat hambatan yang berpengaruh terhadap Sistem Informasi Manajemen dalam meningkatkan kinerja organisasi, dengan memerlukan peningkatan fleksibilitas dalam pola, struktur, dan karakteristik untuk mengikuti perubahan teknologi dan pasar. Penelitian ini merekomendasikan pentingnya komunikasi media untuk penguatan pasar dan seleksi perangkat lunak serta program komputer yang mendukung pertumbuhan dan ekspansi Sistem Informasi Manajemen bagi perusahaan Indonesia untuk efisiensi operasional dan keunggulan kompetitif dan disarankan agar organisasi bisnis meningkatkan fleksibilitas dalam pola, struktur, dan karakteristik Sistem Informasi Manajemen Perusahaan.
SISTEM PENDUKUNG DIAGNOSA IRIDOLOGI DENGAN MENGGUNAKAN PENGOLAHAN CITRA DIGITAL METODE TRANSFORMASI HOUGH ANUGRAH, REKSA
Insan Pembangunan Sistem Informasi dan Komputer (IPSIKOM) Vol 9, No 2 (2021): Desember 2021
Publisher : Universitas Insan Pembangunan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58217/ipsikom.v9i2.198

Abstract

ABSTRAK Aplikasi dengan menggunakan citra digital semakin banyak diminati. Dewasa ini penggunaan diagnosa tradisional melalui iris mata atau iridologi semakin berkembang, antara lain karena tingginya biaya kesehatan yakni rumah sakit dan tidak efektifnya lembaga penjamin biaya kesehatan. Iridologi adalah diagnosis alternatif dengan biaya rendah untuk memprediksi kondisi kesehatan manusia melalui diagnosa iris mata. Beberapa peneliti telah mengembangkan citra digital untuk iridologi, namun belum mengarah pada spesifik untuk citra iridologi yang memerlukan pengamatan lebih lanjut pada zonanya. Sistem pendukung diagnosa iridologi dengan metode Transformasi Hough adalah solusinya. Sistem yang diusulkan menggunakan Deteksi garis dan deteksi puncak untuk mendeteksi area tertentu pada citra iris mata digital, Penelitian dengan citra digital ini dilakukan terhadap 4 model citra iridologi spesifik yakni, Psora, DarahTinggi, Depresi, dan Arcus Senilis. Kata kunci: Transformasi Hough; Iridologi; Pengobatan Alami; Citra Digital.
Transaction Document Security Protection In The Form Of Image File, Jpg or Tif Interbank Transfer Using Steganography And Cryptography Basuki, Sucipto; Anugrah, Reksa
IAIC Transactions on Sustainable Digital Innovation (ITSDI) Vol 1 No 1 (2019): October
Publisher : Pandawan Sejahtera Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.34306/itsdi.v1i1.12

Abstract

Information security process can be done by hiding the information on other media or by certain methods, so that other people do not realize there is some information in the media. Technique known as Steganography and Cryptography. Steganography is a technique to hide or disguise the existence of secret messages in the media reservoirs. While Cryptography disguise the meaning of a message, but do not hide that there is a message. In a bank cannot be separated in the presence of inter-bank transactions which transfer if the transfer interbank transactions done in branch offices and nominal transaction exceeds the transaction limit branch offices will require official approval in the upper branch. How do I prove the authenticity of the document transfer transaction? Therefore, a company in the banking sector needs to be a medium to prove the validity of the document sent by the branch transaction. In this case the author has designed an application with a blend of steganography and cryptography techniques that can be used in testing the validity of the transaction document. By using steganographic techniques undercover in a media that has brought and cryptographic key assignment as random, then the document that is sent in the branch office can be proved.