This Author published in this journals
All Journal SWATANTRA
Adiyasha, Dwiky Lucky
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MEWUJUDKAN OPEN GOVERNMENT DAN ELECTRONIC GOVERNMENT DALAM KERANGKA SDGs DI PEMPROV DKI JAKARTA Kadarisman, Muhammad; Izzatusholekha, Izzatusholekha; Adiyasha, Dwiky Lucky
SWATANTRA Vol. 22 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas Muhammadiyah Jakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24853/swatantra.22.1.41-52

Abstract

Capaian pelaksanaan SDGs di Pemprof DKI Jakarta, hingga sekarang belum terealisasi dalam semua aspek, meskipun upaya mewujudkan sebagian tujuan SDGs telah mengarah pada pembangunan berkelanjutan. Kompleksnya permasalahan yang ada membuat tidak mudahnya mewujudkan keberhasilan tujuan SDGs. Tujuan penelitian adalah menganalisis Open Government dan Electronic Government dalam Kerangka SDGs di Pemprov DKI Jakarta. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif, dan pendekatan kualitatif, karena menjelaskan dan menganalisis fenomena objek penelitian ini. Hasil penelitian, bahwa Pemprov DKI Jakarta telah membuat kebijakan sistem open data terkait sistem pelayanan informasi publik, yang pelaksanaannya dapat diwujudkan melalui program Jakarta Open Data dan e-government. Hal ini merupakan salah satu program dari Pemprov DKI Jakarta berbentuk portal data berbasis terpadu yang menyediakan berbagai data dari keseluruhan Unit Kerja di Pemprov DKI Jakarta. Dengan Jakarta Open Data dan e-governance tersebut, maka mampu menyajikan basis data pembangunan dengan pelayanan efektif dan efisien kepada masyarakat secara valid, terbuka, terintegrasi, dan platform berbasis online atau web tersebut telah digunakan sebagai sarana komunikasi yang interaktif antar pejabat pemerintah dan masyarakat, sehingga semua informasi atau pesan pembangunan dapat tersampaikan.