Nurul Rahmi, Nurul Rahmi
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Tokoh Manajemen: Pemikiran Duncan J. Mckay Dan Peggy Johnson Terhadap Budgeting Perpustakaan Nurul Rahmi, Nurul Rahmi
LIBRIA Vol 10, No 2 (2018): LIBRIA: LIBRARY OF UIN AR-RANIRY
Publisher : Universitas Islam Negeri Ar-Raniry Banda Aceh

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.22373/4063

Abstract

Keberhasilan manajemen tidak terlepas dari pemikiran dan ide-ideyang dikembangkan oleh para pakar. Begitu pula perpustakaan,dalam melakukan manajemen perpustakaan diperlukan jugapemikiran tokoh agar perpustakaan dapat berjalan dan berkembangdengan baik. Artikel ini menyajikan pemikiran tokoh manajemenyaitu mengenai budgeting (anggaran). Tujuannya adalah untukmemberi gambaran perpustakaan tentang bagaimana mengelolaanggaran perpustakaan dengan baik dan benar sesuai dengan teoritokoh manajemen yaitu Duncan J. Mckay dan Peggy Johnson. Artikelini diharapkan dapat memberikan gambaran kepada mahasiswadan pustakawan mengenai pengelolaan anggaran.