Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

VALIDITAS LKS BERBASIS PENDEKATAN KETERAMPILAN PROSES PADA MATERI EKOSISTEM WAHYU MAULIDIA KM, EVA
Berkala Ilmiah Pendidikan Biologi (BioEdu) Vol 4 No 2 (2015)
Publisher : Program Studi Pendidikan Biologi, FMIPA, Universitas Negeri Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mendeskripsikan validitas LKS Berbasis Pendekatan Keterampilan Proses pada Materi Ekosistem. Validitas dilakukan oleh dua orang ahli biologi dan satu guru biologi menggunakan lembar validasi LKS. LKS dikembangkan menggunakan pengembangan dengan menggunakan model 4D, yaitu define, design, develop dan disseminate tetapi pengembangan yang dilakukan hanya sampai pada tahap develop. Berdasarkan hasil validasi para ahli LKS yang dikembangkan termasuk dalam kategori sangat valid dengan pemerolehan skor rata-rata 3,81. Kata Kunci : Validitas, LKS Pendekatan Keterampilan Proses, Ekosistem